SuaraKaltim.id - Belum lama ini, foto lawas Christian Sugiono menarik perhatian publik. Suami Titi Kamal tersebut dianggap mirip dengan artis yang usianya lebih muda, yakni Jefri Nichol.
Salah satu akun Instagram yang membahas potret lawas Tian adalah @duludansekarang_. Akun ini mengunggah kolase foto lawas Tian bersama Titi dan membandingkannya dengan potret mereka sekarang.
Berbagai komentar pun diberikan oleh warganet usai melihat potret lawas Tian dan Titi itu. Mereka tentu saja memberikan pujian untuk kisah cinta mereka yang sangat harmonis.
Namun, tidak sedikit yang justru salah fokus dengan penampilan pasangan suami istri ini di potret lawas tersebut. Hal itu terlebih gara-gara Tian yang tampak sangat mirip dengan Jefri Nichol.
"Mirip Jefri Nichol," kata salah satu warganet.
"Itu cowoknya pas muda mirip Jefri Nichol. Gue gak tau nama cowoknya sapa," komentar warganet lain yang mengaku tak mengenali Tian di foto tersebut.
"Mirip Jefri Nichol," sambung warganet lainnya.
Banyak juga warganet yang terpesona dengan wajah awet muda Tian dan Titi dalam potret tersebut. Mereka penasaran dengan rahasia keduanya agar terlihat awet muda.
Sementara itu, rumah tangga Tian dan Titi memang jauh dari berita miring. Pasangan yang sudah 11 tahun menikah ini selalu kelihatan romantis dalam berbagai kesempatan.
Baca Juga: Cantiknya Awet, Pesona Nenek 53 Tahun Ini Sampai Dibilang Kayak Vampir
Bahkan, Christian Sugiono masih kerap memberikan kejutan untuk sang istri dalam berbagai momen spesial. Seperti saat ulang tahun kemarin, dia memberi kejutan manis berupa dinner romantis di resort mewah, Plataran Bromo.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Dana Rp90 Miliar Dialokasikan untuk Pembangunan Jalan Kutai Barat-Mahakam Ulu
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga