SuaraKaltim.id - Media sosial diramaikan dengan video yang menunjukkan seorang pengantin wanita berjoget asyik mengikuti irama lagu di pelaminan.
Aksi mempelai wanita ini langsung mencuri reaksi publik. Sebab, caranya menggoyangkan badan disebut-sebut publik mirip orang kesurupan.
Hal ini diketahui dari akun @nenk_gosip yang mengunggah rekaman pengantin baru pada Senin (14/12/2020).
Dalam video tersebut, nampak pengantin wanita meliuk-liukkan badannya dan tangannya ke kanan dan kiri mengikuti irama lagu.
Baca Juga: Deretan Hasil Jepretan Fotografer Yang Gagal Total Gara-gara Ojol, Kocak!
Kendati tubuhnya berjoget heboh, namun mimik muka pengantin ini terlihat tenang. Ia menundukkan wajahnya.
Di atas pelaminan, ia terlihat asyik berjoget sendiri. Ada dua orang di sampingnya yang hanya berdiri, memerhatikan perempuan ini beraksi.
Alunan musik yang mirip iringan kuda lumping terdengar jelas. Rupanya dimainkan dari atas panggung yang terletak tak jauh dari pelaminan.
Tak cuma mempelai wanita yang asyik berjoget, sejumlah tamu undangan juga ikut menari dengan gerakan mirip seperti yang dilakukan pengantin wanita.
Sontak, video pengantin joget ini lantas mengundang beragam reaksi warganet. Tak sedikit yang menilai mempelai wanita ini kesurupan.
Baca Juga: Heboh! Pengantin Tiba-Tiba Pingsan Saat Sang Mantan Datang untuk Kondangan
"Kesurupan tuh," tulis akun @ros****
"Kok aku takut ya," ujar @cin****
"Acara nikahan apa acara kuda lumping," celetuk @ifi****
"Pengantin lakinya mana ya," imbuh @ing****
Hingga artikel ini disusun, belum diketahui di mana lokasi pesta pernikahan ini berlangsung, pun apa yang sebenarnya terjadi dengan mempelai wanita.
Lihat video selengkapnya di sini.
Berita Terkait
-
Viral Pengantin Dilantik Jadi Anggota KPPS di Atas Pelaminan Bikin Heboh
-
Bus Rombongan Pernikahan Terjun ke Sungai di Pakistan, Pengantin Wanita Satu-satunya yang Selamat
-
Kisah Pilu Sepasang Pengantin, Cuma 5 Orang yang datang ke Pernikahannya: Apakah Aku Seburuk Itu?
-
Undang 100 Tamu, Hanya 5 yang Datang! Kisah Pilu Pernikahan Pasangan di AS
-
Viral Pengantin Akad Nikah Pakai Green Screen: Ngakak! Ijab Kabul di Bulan
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Isran Noor Serukan Pilkada Bersih di Tengah Gemerlap KALTIM ONE FESTIVAL
-
Mahasiswa Balikpapan Kampanye Tolak Politik Uang, Suarakan Demokrasi Bersih
-
Airpods Pro Gen 1 Berapa dan Spesifikasinya
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan