Scroll untuk membaca artikel
Farah Nabilla | Hernawan
Selasa, 12 Januari 2021 | 08:15 WIB
Ilustrasi kursi pesawat. (Pixabay/Stocksnap)

"Semoga semuanya dalam lindungan yang Maha Kuasa ya pramugara/i dan capt serta crew yang lain. Sehat selalu," timpal Ojack Anambas.

"Kalau di bus pariwisata namanya Empty Run," sahut Busmelodytransport.

Kekinian, video itu telah jutaan kali disaksikan. Lihat videonya DI SINI.

Ucapan Bermakna Bagi Pramugari

Baca Juga: Indonesia Kini Jadi Negara Paling Berbahaya untuk Terbang

Berikut enam ucapan yang berarti untuk mereka yang hendak melakukan perjalanan udara dengan pesawat

Have a Safe Flight

Ucapan yang berarti banget buat pramugari yang pertama adalah 'have a safe flight'. Ada doa tersirat di dalam kalimat ini, sebuah harapan untuk menikmati penerbangan dari take off sampai landing.

Take care

Kepedulian seseorang bisa tercermin dari ucapan 'take care' ini. Sepintas mungkin terdengar cheesy, tapi percayalah, it means a lot!

Baca Juga: DPR Harap KNKT Segera Beri Keterangan Resmi Jatuhnya Pesawat Sriwijaya Air

I love you

Mengingatkan setiap pramugari dan banyak orang yang berpergian menggunakan pesawat bahwa ada hati yang harus dijaga, ada keluarga yang selalu menanti di rumah, dan membuat pramugari dan kru kabin merasa tak pernah sendiri di atas sana.

Doain ya

Kecemasan sedikit demi sedikit akan hilang selaras dengan alunan doa yang dipanjatkan orang tersayang. Orang tua, kekasih, suami/istri, anak, dan teman adalah daftar orang-orang yang doanya akan selalu pramugari dan kru kabin harapkan.

Sampai jumpa lagi

Kangen, baper, sekaligus perasaan takut tak bisa menepati janji ini sudah barang tentu berkecamuk di dada. Tapi hal itulah yang menguatkan pramugari, pilot dan kru kabin  untuk selalu ingat dengan Sang Pencipta.

Load More