SuaraKaltim.id - Borneo FC Samarinda masuk dalam grup B Piala Menpora 2021. Gelandang anyar Hendro Siswanto, berharap tuah di Stadion Kanjuruhan, tempat kualifikasi grup B digelar.
Meski Borneo FC satu grup dengan tim-tim papan atas, Hendro enggan disebut masuk dalam grup neraka.
Bagi Hendro, peluang tim sepak bola yang paling penting adalah siapa yang siap dan siapa yang bekerja keras.
"Ya grupnya kata orang grup neraka. Tapi di sepakbola gak ada grup neraka, siapa yang paling siap dan kerja keras ya itu yang akan mendapat yang terbaik," ujar Hendro.
Seluruh lawan Borneo FC dianggap Hendro wajib wajib diwaspadai tanpa terkecuali.
"Semua patut di waspadai tanpa terkecuali," lanjutnya.
Hendro merupakan eks pemain Arema FC, bermain di di Stadion kanjuruhan ia berharap ada tuah keberuntungan.
"Ya salah satunya seperti itu karena mungkin terbiasa tapi sekarang sudah terbiasa dengan lapangan Segiri, tapi ya harapannya Malang tetap menjadi kota kebetungannku," pungkasmya.
Diberitakan sebelumnya, pengundian babak grup Piala Menpora 2021 telah rampung. Borneo FC masuk grup B bersama Persija, Bhayangkara Solo FC, dan PSM. Pertandingan grup B akan digelar di Malang dengan protokol kesehatan yang ketat.
Menanggapi komposisi tim yang tergabung dalam Grup B, manajer Borneo FC menyebut jika ini bakal jadi sesuatu yang berat.
Berita Terkait
-
Pelatih Belanda Akui Kecolongan: Kami Tidak Antisipasi
-
Persib Nol! Daftar Klub Liga 1 Paling Banyak Sumbang Pemain ke Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert
-
Joaquin Gomez Bicara Masa Sulit dan Tantangan Borneo FC, Masih Optimis?
-
Dibekuk Persis Solo, Fenomena Blunder Borneo FC Jadi Sorotan Joaquin Gomes
-
BRI Liga 1: Pelatih Ong Kim Swee Optimis Raup Hasil Terbaik Lawan Borneo FC
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025
-
Lapas Bontang Akui Narapidana Meninggal dengan Luka, Investigasi Berlanjut
-
Beda Pemandangan Pulau Jawa dan Kalimantan dari Atas Langit, Netizen: Yang Asli Ada Sawitnya
-
Kebijakan Baru! Golden Visa IKN Kini Bisa Diajukan dengan Investasi Mulai US$5 Juta
-
Benarkah Daus Meninggal Karena Penyakit? Keluarga Curigai Dugaan Penyiksaan di Lapas