SuaraKaltim.id - Untuk penanganan banjir di Kota Bontang, akan dialokasikan sebesar 10 persen dari APBD 2021. Kesepakatan tersebut, kata Ketua DPRD Bontang Andi Faizal Sofyan Hasdam, untuk menjamin anggaran penanganan banjir 2021.
“Sudah disepakati 10 persen dari APBD untuk penanggulangan banjir,” ujar Andi Faiz saat dikonfirmasi beberapa hari lalu dilansir dari Kaltimtoday.co, jaringan Suara.com.
Dia memaparkan, anggaran tersebut secara akumulatif berasal dari Bankeu pusat dan provinsi.
Kemudian dana produta diproyeksikan untuk penanganan drainase, normalisasi sungai, dan pembangunan turap sungai.
Selain itu, anggaran penanggulangan banjir juga menjadi salah satu poin rekomendasi Pansus DPRD terhadap LKPj Wali Kota 2020.
Dia menilai, metode penanganan banjir yang dilakukan secara parsial, seperti penurapan sungai di Gunung Telihan dan normalisasi waduk Kanaan, tidak efektif. Melainkan harus ditangani secara menyeluruh dari hulu ke hilir.
“Saya lihat selama ini hanya dilakukan parsial. Makanya tadi waktu Musrembang saya minta penanganan banjir dilakukan secara menyeluruh agar lebih efektif,” ujarnya.
Andi Faiz berharap, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Bontang segera melaksanakan program penanganan banjir yang sudah diusulkan dan diparipurnakan.
“Harus segera dilaksanakan. Jangan menunggu lagi,” pungkasnya.
Baca Juga: Korban Tewas Bencana NTT Capai 163 Orang, Begini Tanggapan Jokowi
Berita Terkait
-
Korban Tewas Bencana NTT Capai 163 Orang, Begini Tanggapan Jokowi
-
Banjir Bandang di NTT Telan 163 Korban Jiwa, Begini Tanggapan Jokowi
-
Bersahaja, Xanana Gusmao Panggul Kardus Hantar Bantuan untuk Korban Banjir
-
Niatnya Mau Menerobos Jembatan Roboh, Aksi Pemotor Ini Berakhir Tak Terduga
-
Kelelahan Tunggu Jokowi, 156 Pengungsi Bencana NTT Jatuh Pingsan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Mobil Keluarga Bekas di Bawah 100 Juta: Interior Luas, Praktis dan Ekonomis
-
Sebanyak 63 Ribu Paket Seragam Sekolah Gratis Dibagikan di Kaltim
-
3 Mobil Bekas Wuling Konfigurasi Captain Seat: Harga Murah, Fitur Mewah
-
4 Mobil Pintu Geser Bekas di Bawah 100 Juta, Fitur Captain Seat dan Sunroof
-
3 Mobil Bekas Hyundai, SUV Premium untuk Keluarga dengan Teknologi Lengkap