SuaraKaltim.id - XL Axiata siapkan skenario rekayasa jaringan sebagai salah satu upaya antisipasi yang dilakukan menjelang libur panjang lebaran. Dengan cara meningkatkan kapasitas bahkan berlipat ganda daripada hari-hari biasa.
PT XL Axiata juga akan melaksanakan peningkatan di daerah tempat tinggal dan tempat-tempat wisata lainnya.
Selain itu peningkatan ini juga merambah daerah jalur utama transportasi untuk via darat. Seperti di daerah pulau Jawa serta pulau-pulau lain di sekitarnya.
Untuk persiapan rencana rekayasa jaringan ini XL Axiata telah berupaya untuk mengerahkan mobile BTS di bermacam-macam lokasi. Bahkan jumlah mobile BTS yang dikerahkan sekitar 40 unit.
Baca Juga: Pasar Tanah Abang Tutup 12 Mei sampai 18 Mei, Pedagang Sudah Siap-siap
Dari pihak perusahaan XL Axiata juga mengungkapkan bahwa rencana ini telah dibahas secara matang pada waktu-waktu lalu.
Mengingat setiap lebaran selalu terjadi gangguan trouble pada sinyal.
Walaupun pemerintah sudah melarang masyarakat untuk mudik. Akan tetapi biasanya tetap terjadi kenaikan trafik seperti pada tahun-tahun sebelumnya.
Pihak XL Axiata memprediksi bahwa akan terjadi kenaikan trafik sebesar 20 persen pada akses data. Seperti untuk youtube, messenger, dan media sosial lainnya.
Selain itu karena situasi Covid 19 yang menyerang Indonesia, XL Axiata juga mengungkapkan akan terjadi kenaikan trafik. Seperti untuk video conferences yang diakses pengguna untuk halal bihalal secara virtual.
Baca Juga: Libur Lebaran, Obyek Wisata hingga Mal di Banjarbaru Ditutup
Karena sebagian besar masyarakat juga belum bisa pulang ke kampung halaman. Selain itu XL Axiata juga sudah memprediksi titik-titik mobilitas tertinggi masyarakat.
Berita Terkait
-
17 Tim Futsal SMA/SMK TerbaikRebut Total Hadiah Rp 870 Juta Siap Beraksi di Grand Final Axis Nation Cup 2024
-
XL Axiata Catatkan Pertumbuhan ARPU dan Jumlah Pelanggan
-
AsiaCX Awards 2024 Apresiasi Perusahaan Terbaik dalam Inovasi Customer Experience dan Teknologi
-
Solusi Ini Mengadopsi Teknologi Digital Inovatif untuk Fakultas Kedokteran Unsoed
-
XL Axiata - Huawei Indonesia Kembangkan Jaringan Konvergensi Capai AOMM Level 3.0
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Airpods Pro Gen 1 Berapa dan Spesifikasinya
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian