SuaraKaltim.id - Walau sudah putus, hubungan artis Billy Syahputra dan Amanda Manopo tetap membaik. Hal itu dijamin oleh Billi saat dirinya menjadi bintang tamu Kopi Viral yang tayang pada Jumat (23/7/2021).
"Masih baik-baik saja," kata Billy.
Bagi adik Almarhum Olga Syahputra ini, pemicu ia putus pun sebenarnya bukan karena hal besar. Tapi sayang, Billy masih enggan membocorkan.
"Ada problem tapi yang nggak lebay. Yang tahu cuma gue sama Manda," tegasnya.
Sejak dulu, pemain OVJ ini memang berkomitmen agar bisa menjalin hubungan serius. Ia juga mengaku tidak pernah berselingkuh.
Billy menjamin, bahwa orang ketiga bukan penyebab hubungannya berakhir dengan Manda.
"Gini, gue tuh pengennya berhubungan sama siapa tuh awet dan pengennya ke jenjang serius lagi. Gue tuh kalau punya pasangan itu gue bucin banget," tuturnya.
"Gue bisa loh gue syuting terus pisah sama pasangan gue, itu gue sedih banget," sambung Billy lagi.
Seperti diketahui, jalinan asmara keduanya terjalin kurang lebih delapan bulan. Awal pacaran, mereka memang selalu tampil mesra bersama.
Baca Juga: 5 Artis Dikado Moge oleh Pasangan: Salah Satunya Sudah Putus!
Namun semenjak sinetron Amanda Manopo melejit, hubungan sejoli ini mulai merenggang hingga berujung putus.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Indonesia Siap Lindungi Laut dengan 10 Kapal Baru dan Sistem Pengawasan Modern
-
Ekonomi Indonesia Kuartal III 2025 Stabil, Prospek 2025 Diperkirakan 55,1 Persen
-
Proses Etik Transparan, Golkar Tegaskan Komitmen pada MKD
-
Rp 190,9 Triliun untuk Papua, Gibran Dorong Pengelolaan Akuntabel
-
Prabowo Siapkan Sekolah Terintegrasi untuk Kelas Menengah