SuaraKaltim.id - Apakah kamu lulusan SMA atau SMK yang sedang mencari pekerjaan? Nah tepat, artikel ini akan memberikan informasi lowongan kerja untuk SMA atau SMK di beberapa posisi jabatan di bulan Agustus 2021.
Sederet lowongan kerja untuk SMA atau SMK ini berasal dari tiga perusahaan ternama. Lowongan kerja Agustus 2021 ini bisa jadi merupakan kesempatan tepat untuk kamu.
Daftar Lowongan Kerja untuk SMA/SMK Agustus 2021
PT. Kalbe Farma
Baca Juga: Cek Informasi Lengkap Rekrutmen Pertamina 2021 di recruitment.pertamina.com, Segera Daftar
Setidaknya ada beberapa posisi yang dibuka untuk lulusan SMA atau SMK serta D3. Untuk daftar lowongan kerja yang tersedia adalah sebagai berikut:
- Werehouse RMPM Helper. Syaratnya adalah usia 18 sampai 22 tahun, pendidikan SMA/SMK atau sederajat, nilai rata-rata UN adalah 6,00, mampu mengoperasikan komputer, memiliki kesehatan yang baik, bersedia bekerja shitt, ditempatkan di Cikampek.
- Werehouse FG Helper. Dengan syarat usia 18 - 22 tahun, nilai rata-rata UN 6,0, bisa mengoperasikan komputer, sehat, mau bekerjsa shift, bersedia ditempatkan di Cikampek.
- QA Inline Analyst. Syaratnya usia maksimal 25 tahun, jurusan SMK Teknologi Pangan, Kimia, atau Kimia Analis, nilai UN minimal 6,0, mampu mengoperasikan program office, memahami analisis proksimat dan swab test, motivasi tinggi, mau bekerja shift, penempatan di Cikampek.
Untuk lowongan kerja yang tersedia dari PT. Yakult Indonesia Persada sendiri, antara lain adalah sebagai berikut.
- General Driver. Syaratnya usia 21 -28 tahun, pendidikan minimal SMA atau SMK segala jurusan, punya kemampuan berhitung dan logika yang baik, penampilan rapi dan komunikasi baik, bisa bekerja di bawah tekanan, memiliki SIM A, pengalaman kerja tidak diutamakan, penempatan di cabang Tulungagung.
- Assistant Sales Staff, maksimal usia 28 tahun, pendidikan SMA/SMK segala jurusan, kemampuan komunikasi yang baik, memiliki SIM C, pengalaman kerja tidak diutamakan, penempatan kerja di cabang Manado.
PT. Konimex
Untuk lulusan SMA atau SMK, berikut lowongan pekerjaan yang dibuka hingga tanggal 31 Agustus 2021.
Baca Juga: Dear Warga Banten: Rekrutmen Pertamina 2021 Buka Lowongan 102 Posisi, Buruan Daftar!
- Penata Administrasi. Dengan syarat wanita dan belum menikah, usia maksimal 30 tahun, mampu mengoperasikan koimputer, nilai rata-rata kelas 2 minimal 7,0, tidak buta warna, penempatan di Solo.
- Petugas Inspeksi. Dengan syarat pria maksimal 30 tahun, nilai rata-rata kelas 2 SMA minimal 7,0, bersedia penempatan di Sukoharjo.
- Petugas Produksi. Syaratnya adalah pria atau wanita yang belum menikah, lulusan SMA/SMK semua jurusan, bisa mengoperasikan komputer, nilai rata-rata kelas 2 SMA minimal 7,0, tidak buta warna, penempatan di Solo, tidak punya penyakit menular.
- Petugas Laboratorium. Dengan syarat pria atau wanita maksimal 30 tahun, lulusa SMA IPA atau SMK Analisis Kesehatan atau Farmasi, nilai rata-rata kelas 2 SMA/SMK minimal 7,0, penempatan di Solo.
- Petugas Teknik. Syaratnya adalah pria dengan usia maksimal 30 tahun, lulusan SMK Teknik Elektro, nilai kelas 2 minimal 7,0, tidak buta warna, tidak memiliki alergi maternal tertentu, tidak memiliki penyakit menular.
Nah itu tadi 3 perusahaan yang membuka lowongan kerja untuk SMA atau SMK terbaru. Semoga bisa bermanfaat untuk kamu, dan selamat mencoba!
Berita Terkait
-
Lowongan Kerja Lulusan SMK: Gaji 7 Jutaan Menanti di Jakarta, Buruan Daftar!
-
Cek Laman Resmi Rekrutmen BRI, Jangan Mudah Percaya Link Loker di Medsos!
-
Lowongan Kerja BRI Terbaru, Fresh Graduate Boleh Lamar!
-
Kesempatan Emas! BUMN Buka Lowongan di Berbagai Posisi
-
Kerja dari Rumah: Lowongan Virtual Assistant Gaji Hingga Rp5 Juta!
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hibah $7,6 Juta dari AS untuk Wujudkan Pusat Komando di IKN
-
Pilkada Serentak Kaltim, Milenial dan Gen Z Diharapkan Jadi Penentu Arah Baru
-
Klarifikasi 4 Lurah Terkait Bimtek, Polisi Bontang Pastikan Penyelidikan Berlanjut
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS