SuaraKaltim.id - Pada tahun 2000 silam, Mayangsari memang menikah siri dengan Bambang Trihatmodjo. Saat itu sang suami masih sah jadi suami Halimah Agustina Kamil.
Akibatnya, Mayangsari dicap sebagai perebut suami orang. Bahkan sampai saat ini, ia pun sering mendapat komentar jahat. Dalam unggahannya, Mayangsari membuat pesan romantis, namun sempat menyebut sang suaminya sepuh.
Baru-baru ini, wanita 50 tahun itu membagikan potret suaminya di Instagram. Foto Bambang terlihat mengenakan baju koko dengan membawa sajadah.
Melalui keterangan fotonya, Mayangsari memuji ketampanan sang suami. Meski suaminya sering dicibir sudah tua dan sepuh, namun Mayangsari mengaku selalu sayang padanya.
"Salam jumat barokah. Berumur,sdh tua,sdh sepuh ?? lah ya emangg.. ttp aja kusayang #gantengpermanen," tulis Mayangsari.
Unggahan ini membuat banyak artis dan netizen membanjiri kolom komentarnya. Ada yang memuji, namun banyak pula yang melempar candaan.
"Sehat selalu mas bambang n mbakyu. MST," tulis pedangdut Kristina.
"Mantaaaapppp, salam sehat utk pak Bambang dari sy dan suami ya buketu @mayangsari_official," tulis Ingrid Kansil.
"Pasangan terlavvv, serasi banget," sahut lainnya. "tua tua duitnya kan banyak mbak hehehe .canda com," timpal netizen.
Baca Juga: Kasus Kesembuhan Covid-19 di Kaltim Terus Meningkat, Hari Ini Ada 1.267
Berita Terkait
-
Pajang Foto Suami, Caption Mayangsari Jadi Perhatian
-
Bambang Trihatmodjo Sering Dicibir Sudah Tua, Mayangsari: Tetap Aja Kusayang!
-
Mayangsari Nyebur ke Kolam Renang, Visual Bikin Salfok: Bidadari!
-
Kreatif, Putri Mayangsari Pakai Sendok untuk Sanggul Rambut
-
8 Potret Khirani Trihatmodjo Anak Mayangsari, Cucu Soeharto yang Jago Main Gitar
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
4 Mobil Suzuki Bekas 80 Jutaan yang Layak Dibeli di 2026, Responsif dan Efisien!
-
Jeck, Bayi Orang Utan Kutim yang Diselamatkan dari Kebun Sawit
-
5 Mobil Bekas Bodi Bongsor Murah dan Fungsional, Siap Angkut Rombongan
-
5 Mobil Bekas untuk Keluarga dengan Biaya Operasional Rendah
-
Kolaborasi Merawat Bentang Alam Wehea-Kelay untuk Mitigasi Perubahan Iklim