SuaraKaltim.id - Pemkot Balikpapan memberikan apresiasi kepada warganya. Mereka merasa, berkat dukungan masyarakat dalam menjalankan protokol kesehatan (prokes) Kota Minyak yang dari Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 4 menjadi PPKM level 3.
“Status PPKM ini memang masih diperpanjang, walaupun kita turun dari level 4 ke level 3 tentunya kita jangan kendur dengan menerapkan prokes,” ujar Wali Kota Balikpapan, Rahmad Mas’ud dilanasir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Senin (20/9/2021).
“Saya berterima kasih kepada seluruh warga Kota Balikpapan yang telah bersama-sama menurunkan PPKM level 4 jadi level 3, tentunya semangatnya jangan kendur mensosialisasikan paling tidak dari diri kita sendiri tetap menjaga prokes,” sambungnya.
Ia mengatakan, meski status PPKM turun ke level 3 untuk pelonggaran aktivitas secara keseluruhan mungkin tidak, karena sesuai instruksi dari Presiden Joko Widodo tidak boleh langsung melonggarkan.
Baca Juga: PPKM Sumsel Diperpanjang hingga 4 Oktober 2021, Berikut Penyesuaiannya
“Makanya kita lakukan bertahap dan jangan jumawa sampai kebablasan, karena risikonya apalagi dengan adanya muncul informasi varian covid-19 jenis baru ini, mudah-mudahan tidak masuk di Balikpapan,” jelasnya.
Sementara itu untuk pusat perbelanjaan seperti mal, kafe, restoran ada pelonggaran yang tadinya tutup sampai pukul 20.00 Wita, berlonggar menjadi pukul 21.00 Wita.
“Kami berharap warga tetap menjaga prokes dan saling mendukung, begitu juga dengan pembelajaran tatap muka juga akan dilakukan secara bertahap,” tutupnya.
Berita Terkait
-
BRI Bagi-Bagi Hadiah di Fin Expo 2024, Simak Syaratnya!
-
Mimpi Manis Bekerja di Proyek Strategis Nasional Yang Berujung Nestapa
-
Festival Literasi Balikpapan ke-4 Segera Digelar, Pendaftaran Dibuka hingga 14 Oktober 2024
-
Kota Balikpapan Raih Posisi Teratas dalam Pembangunan di Kaltim
-
Bandara IKN Belum Beres, Pesawat Jokowi Mendarat di Balikpapan
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
OTT KPK Berujung Buron, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Masih dalam Pencarian
-
Netizen Kritik Debat Pilkada PPU yang Sepi Argumen, Dinilai Sekadar Formalitas
-
Isran-Hadi Klaim Serapan Tenaga Kerja di Kaltim Capai 252 Ribu Selama Kepemimpinannya
-
Diskominfo Kaltim Dorong Warga Gersik Manfaatkan SP4N-LAPOR! dalam Program FCPF-CF
-
Unik dan Sehat! Sporturism Kaltim Tawarkan Pengalaman Olahraga Sambil Petik Buah