SuaraKaltim.id - Beberapa bagian di tubuh Nikita Mirzani memiliki tato dan ingin dihapus oleh ibu dari tiga orang anak ini. Bagian-bagian itu seperti di punggung, perut, tangan dan paha.
Ia mengaku sudah ada enam tato yang dia hapus, biayanya pun tak sedikit. Ia menyampaikan untuk menghapus tato tersebut menguras biaya hingga puluhan juta.
"Segini nih (menunjuk tato bunga di tangan) sudah Rp 40 juta. Ini (di punggung tangan) sekitar 12-an (Rp 12 juta)," katanya, dikutip dari Suara.com, Rabu (22/9/2021).
Wanita kelahiran 17 Maret 1986 ini menyatakan, niatnya untuk menghapus tato bukan karena dia merasa menyesal. Namun, sejak dia mulai ingin serius berbisnis, koleganya pun banyak orang-orang terhormat, sehingga dia merasa segan jika bertato.
Baca Juga: Disebut Sebagai Artis Terkaya, Ini Respon Nikita Mirzani: Gue Transparan Sama Pajak
"Segini nih (menunjuk tato bunga di tangan) sudah Rp 40 juta. Ini (di punggung tangan) sekitar 12-an (Rp 12 juta)," jelasnya.
Pertimbangan lainnya juga karena di beberapa momen harus menutupi tatonya dengan make up. Melihat repotnya hal tersebut, mantan istri Dipo Latief ini pun mantap menghapusnya.
Bukan hanya mengeluarkan biaya mahal, sakit juga dirasakan Nikita Mirzani. Apalagi, proses penghapusan tato tidak bisa langsung melainkan bertahap.
"Lama prosesnya sudah mau dua tahun. Bikinnya sakit, tapi lebih sakit ngilanginnya dari pada bikinnya," imbuhnya.
Pemain film Comic 8 itu bahkan mengaku sampai meriang. Bagian yang dihapus pun sempat bengkak kulitnya.
Baca Juga: 7 Adu Gaya Artis Pakai Swimsuit, Body Goals Bikin Iri
"Kemarin juga kan gue sampe meriang, bengkak, ya risiko lah namanya buat tato," tutupnya.
Berita Terkait
-
Razman Tiba-Tiba Pasang Badan dan Siap Bantu Nikita Mirzani: Aku Bukan Musuhmu NM!
-
Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
-
Kuasa Hukum Sebut dr Oky Pratama Kunjungi Nikita Mirzani Tiap Hari, Publik Merasa Janggal
-
Dokter Oky Pratama Dicurigai Tinggalkan Nikita Mirzani, Kuasa Hukum Beberkan Faktanya
-
Baim Wong Berencana Jenguk Nikita Mirzani di Penjara
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025
-
Lapas Bontang Akui Narapidana Meninggal dengan Luka, Investigasi Berlanjut
-
Beda Pemandangan Pulau Jawa dan Kalimantan dari Atas Langit, Netizen: Yang Asli Ada Sawitnya
-
Kebijakan Baru! Golden Visa IKN Kini Bisa Diajukan dengan Investasi Mulai US$5 Juta
-
Benarkah Daus Meninggal Karena Penyakit? Keluarga Curigai Dugaan Penyiksaan di Lapas