SuaraKaltim.id - Baru-baru ini Alvin Faiz dan Zikri Daulay berada satu panggung bersama. Keduanya kembali bertemu dengan teman sekaligus mantan suami dari sang istri, Henny Rahman.
Alvin berdiri bersebelahan dengan Zikri, dan keduanya mendapat kesempatan bersama untuk memimpin sholawat.
Nampak ketika itu, Alvin sesekali menundukkan kepala dan diduga sedang menangis. Tangannya rutin memegang area mata sepertis sedang mengusap tangis.
Ameer Azzikram, adik dari Alvin juga berada di panggung yang sama dengannya. Melihat sang kakak seperti sedang menangis, dirinya pun mengusap punggung kakaknya.
Baca Juga: Diduga Nangis saat Sholawat Bareng Zikri Daulay, Alvin Faiz Dicibir
Berbeda dengan Amee, Zikri justru hanya melirik sesaat ke Alvin, kemudian melanjutkan sholawatnya bersama sang, adik Syakir Daulay.
Melansir dari Suara.com, video kebersamaan Alvin dan Zakir diunggah oleh akun instagram @lambehofficial, Senin (27/9/2021). Si admin menuliskan, "saat lagi dipersatukan oleh sholawat" sebagai keterangannya.
Namun sayang, unggahan itu justru malah dicela habis-habisan oleh warganet. Beberapa dari mereka menyatakan bahwa Alvin hanya pura-pura menangis dan tak digubris oleh Zikri.
"Nggak dipeduliin sama si Daulay, cuma dilirik aja. Dalam hatinya mungkin 'nggak usah lu sok nangis. Akting'," tulis warganet.
"Yang gue tangkap dari video itu... Kayaknya dia nggak nangis, tapi nggak hapal lirik sholawatan," katanya.
Baca Juga: Sumber Keributan Warganet Indonesia: Gemar Komentari Penampilan Orang Lain
"Pura-pura nangis biar jamaah bersimpatik. Apa iya?" ucap yang lain.
"Nangis bersalah mungkin. Apalagi di sampingnya ada sahabat yang mantan istrinya dinikahi," timplnya.
Untuk diketahui momen tersebut bukan kali pertama Alvin Faiz bertemu dengan Zikri Daulay. Sebelumnya, ada unggahan Syakir Daulay yang memperlihatkan mereka berada di suatu tempat.
Sayangnya dalam video yang diunggahSabtu (25/9/2021) tidak ada interaksi yang diperlihatkan ALvin Faiz maupun Zikri Daulay.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
Terkini
-
5 Pompa Air Murah di Bawah Rp500 Ribu, Hemat Listrik Awet Bertahun-tahun
-
4 Parfum Wanita Tanpa Alkohol Murah Mulai Rp 30 Ribuan, Nyaman Dipakai Beribadah!
-
5 Sepatu Diadora untuk Pria Mulai Rp300 Ribuan, Investasi Terbaik Dukung Aktivitas Harian
-
Link DANA Kaget Resmi Hari Ini, Klaim Sekarang untuk Raih Saldo Hingga Rp200 Ribu
-
Butuh Tambahan Belanja? 3 Link DANA Kaget Terbaru Bisa Bantu Anda