SuaraKaltim.id - Viral di media sosial instagram, seorang wanita bernama Ayu yang diduga adalah nama samaran, mengatakan semua wanita adalah pelacur. Ayu sendiri memberikan pernyataan itu dalam sebuah video berdurasi 28 detik.
Menggunakan topeng yang menutupi wajahnya, kemudian pakaian berwarna biru, awalnya Ayu ditanya oleh pembawa acara soal alasan dirinya masih bertahan hingga kini dengan pekerjaannya. Diduga pula pekerjaan yang dilakoni Ayu ialah Pekerja Seks Komersil (PSK).
"Sejauh ini karena menurut gue, gue mengutip (kalimat) dari buku yang gue suka, ada salah satu buku (yang kalimatnya) 'semua perempuan itu pelacur, istri baik-baik pun menjual kemaluannya demi mas kawin ataupun uang belanja dan cinta jika itu ada," katanya dikutip dari video yang diunggah @lambeturah_official, Kamis (7/10/2021).
Dia melanjutkan kalimatnya tersebut, yang katanya juga masih mengutip dari sebuah buku. Kalimat pernyataannya pun tak kalah mencengangkan dari sebelumnya.
Baca Juga: Unicef Sebut Remaja di Indonesia Mulai Tak Punya Minat Beraktivitas dan Depresi
"Dan lagi pelacur itu menjajah seks komersil, sementara istri menjajahkan kemaluannya secara sukarela, dan gue gak suka kalau gak dibayar," ucapnya.
Nampak dari unggahan akun instagram gosip tersebut, kalimat Ayu sudah viral di media sosial Twitter. Di mana dari tangkapan layar yang disandingkan dengan video tersebut, akun anonim @mintuy95 di di Twitter juga mengunggah penggalan kalimat Ayu.
Cuitan dari akun @mintuy95 menyatakan bahwa pernyataan Ayu bisa saja memiliki alasan, di mana Ayu diduga mengalami trauma hingga akhirnya dia memiliki mind set seperti itu.
"Siapa yg bikin trauma ni cewek sampe sampe mindset nya gitu banget," ujarnya dengan emoji sedih di akhir kalimat.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Ekstrem! Cewek Bikin Ibu Nangis Histeris, Prank Muntah Darah dan Sakaratul Maut
Postingan dari @lambeturah_official itu mengundang warganet untuk berkomentar. Ada yang menanyakan kenapa kolom komentar tak seramai biasanya.
Ada yang menyatakan bahwa kondisi mental Ayu sedang tidak baik-baik saja, ada juga yang mengatakan bahwa persepsi tiap orang berbeda-beda.
"ok nggak rame yg komen?," tanyanya dengan emoji bingung di akhir kalimat.
"Wong edan kui," cecar yang lain.
"Persepsi orang beda2...tp klo ini mah ngaco ," sambil memberikan imbuhan emoji tertawa di akhir kalimat.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan tersebut sudah ditonton sebanyak 668 kali. Lalu disukai sebanyak 21 kali sejak 3 jam setelah diposting.
Pernyataan kontroversial yang diposting @lambeturah_official itu bisa saja akan mengundang warganet untuk menonton, menyukai dan berkomentar lebih banyak dari jumlah yang dituliskan saat ini.
Berita Terkait
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Ulasan Novel 'Tari Bumi', Kehidupan Perempuan Bali di Tengah Tekanan Kasta
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Hadir di Kampanye Akbar Rudy-Seno, Hetifah Beri Imbauan: Pastikan Hadir di TPS
-
Sugianto Panala Putra Jawab Tuduhan Nadalsyah: Semua Itu Kebohongan
-
Bawaslu Barito Utara Nyatakan Tidak Ada Unsur Fitnah dalam Kampanye Sugianto Panala Putra
-
ITB dan OIKN Kembangkan Potensi Kreatif Gen Z di PPU dengan Workshop Konten Digital
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025