SuaraKaltim.id - Kode redeem Free Fire (FF) dari Garena selalu diberikan oleh mereka untuk para pemain setia FF. Berkat kode-kode tersebut, para pemain akan mendapatkan hadiah menarik secara gratis.
Biasanya, pemain harus melakukan top up atau membeli diamonds, mata uang dalam game FF, untuk mendapatkan item-item ikonik yang langka.
Seperti hari ini, kode redeem FF 22 Oktober 2021 juga diberikan Garena. Terdapat belasan kode redeem untuk hari ini.
Namun, sebelum tahu belasan kode redeem FF 22 Oktobe 2021, kamu harus tahu cara mengklaim kode redeem FF. Kamu hanya perlu mengikuti langkah-langkah berikut, yang disadur dari Suara.com:
- Buka situs resmi redemption Reward FF Garena dengan alamat https://reward.ff.garena.com/id
- Masuk ke akun pemain. Cara login tersedia dalam enam pilihan, yaitu melalui Facebook, VK, Google, Huawei, Apple, dan Twitter.
- Ketikkan salah satu kode redeem FF 22 Oktober 2021 di dalam kotak redemption.
- Klik tombol Konfirmasi.
- Jika berhasil, pemain akan menerima hadiah. Item dapat ditemukan di bagian Vault di dalam game.
Biasanya, proses pemberian hadiah akan memakan waktu sekitar 30 menit hingga 24 jam.
Nah, jika sudah tahu caranya, berikut ini daftar kode redeem FF 22 Oktober 2021 yang bisa diklaim pemain untuk mendapatkan item gratis:
- FF10-JA1Y-ZNYN (1x New Year Loot Box & Cool Captain Shoes)
- FF10-VXKE-HCPD (1x Reindeer Express & Skeleton Magician Masks Loot Crate)
- FF10-TD3C-CA4R (1x Spirit of Booyah Mask & 1x Special Ops Loot Crate)
- FFES-P5M1-MVBN
- FF10-GCGX-RNHY
- FF10-X5A8-9WNF
- FFCO-8855-JW2D
- FFIC-DCTH-Q8LC
- FFES-PORT-S3MU
- FFIC-UTDH-1KVU
- FFIC-DCTS-L5FT
- FFBC-T7P7-N2P2
- FFBC-EGMP-C3HZ
- FFBC-C4QW-KLL9
Ketika mengklaim kode redeem, penting diingat bahwa kode redeem FF hanya terdiri dari 12 karakter yang merupakan kombinasi antara huruf kapital dan angka. Jika lebih dari 12 karakter maka dipastikan itu bukan kode redeem untuk FF.
Tak hanya itu, sebagian besar kode redeem FF memiliki batas waktu pemakaian, sehingga pemain harus segera mengklaim kode redeem FF 22 Oktober 2021 sebelum limit. Semoga beruntung!
Baca Juga: Belasan Kode Redeem FF 22 Oktober 2021 yang Bisa Segera Diklaim!
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
BMKG: Pasang Laut Maksimum di Kaltim Terjadi 2130 Oktober, Jangan Abai Peringatan!
-
Zakat Jadi Penopang Sosial Baru di Wilayah Penyangga IKN
-
Internet Gratis Menyapa Pelosok Kukar, Kaltim Percepat Akses Digital Desa
-
Masjid Banyak Belum Bersertipikat, Pemerintah Waspadai Potensi Konflik Lahan di Kaltim
-
Wilayah Penyangga IKN Bidik Zona Hijau Malaria pada 2026