SuaraKaltim.id - Ketika berkendara, berbagai macam peristiwa di jalanan bisa terjadi dalam satu momen. Seperti yang dialami oleh pemilik akun @baweh_95, dirinya mendapatkan momen tak terlupakan ketika bertemu dengan seorang anak kecil yang sedang dibonceng oleh sang ibu.
Pemilik akun itu memang fokus pada anak dengan kerudung berwarna merah tersebut. Awalnya sang anak hanya menoleh ke kiri dan ke kanan saja.
Tak berapa lama, anak yang dibonceng itu menghadapkan wajahnya ke kamera perekam video. Dia kemudian menolehkan kepalanya lagi, tapi tak hanya sekedar menolehkan kepala.
Anak tersebut menatap si perekam video, kemudian mengacungkan jari tengahnya kepada perekam video tersebut.
Baca Juga: Ibu Nikah Lagi, Pria Ini Auto Galau saat Lihat Adik Tiri, Videonya Viral
"Nih, bocil bukan sembarang bocil," tulis akun tersebut dikutip dari Suara.com, Senin (25/10/2021).
Tanggapan warganet
Unggahan itu berhasil menarik jutaan warganet untuk menonton. Banyak juga yang memberikan komentar menanggapi tingkah anak perempuan tersebut.
"Ih keren, si bocil ini saat nunjukin jari tengah nya asli enggak kaleng-kaleng. Sepertinya si boci smart, bisa dilihat dari tatapan matanya," komentar warganet.
"Diam seperti lugu, bergerak menjadi suhu," tambah yang lain.
Baca Juga: Viral Harga Nasi Rames di Mall Bikin Menjerit, 'Kenyang Enggak Bangkrut Iya'
"Kukira cupu ehternyata suhu, ampun suhu," tulis warganet pada kolom komentar.
"Dalam hati dia pasti bilang awas kalau aku udah besar ya nanti," imbuh warganet lain.
Berita Terkait
-
Refleksi kasus 'Sadbor': Mengapa Influencer Rentan Promosikan Judi Online?
-
Laura Siburian Umur Berapa? Berkasus dengan Mantan Manajer Soal Gaji hingga Urusan Asmara
-
Merinding! Jordi Onsu Didorong Makhluk Tak Kasat Mata Saat Live TikTok, Apa yang Terjadi?
-
5 Juta Lebih Konten Judi Online Diblokir Kominfo! Begini Cara Lapor Jika Temukan Lagi
-
Sempat Dapat Gangguan Gaib Saat Live Streaming, Jordi Onsu Singgung Akibat Bikin Konten Horor
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
Hibah $7,6 Juta dari AS untuk Wujudkan Pusat Komando di IKN
-
Pilkada Serentak Kaltim, Milenial dan Gen Z Diharapkan Jadi Penentu Arah Baru
-
Klarifikasi 4 Lurah Terkait Bimtek, Polisi Bontang Pastikan Penyelidikan Berlanjut
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS