SuaraKaltim.id - Tiga jembatan penghubung antar kecamatan di hias semenarik mungkin untuk bisa menarik para wisatawan susur sungai di Kutai Timur (Kutim). Tiga kecamatanan itu menghubungkan Kecamatan Sangatta Utara dan Selatan. Hal itu disampaikan oleh Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Kutim, Nurullah.
“Jadi tiga jembatan ini yakni kampung kajang, Masabang (Sangatta Lama) dan jembatan Pinang,” sebutnya melansir dari kaltimtoday.co--Jaringan Suara.com, Selasa (7/12/2021).
Dia menjelaskan, tujuannya untuk menjadikan sungai objek wisata susur sungai. Nantinya ada perahu atau ponton yang melintas dibawah jembatan dengan pemandangan yang indah.
Untuk alokasi anggaran menggunakan APBD Kutim dengan nominal sekitar Rp 180 Juta.
Baca Juga: Andi Sudirman Minta Maaf ke Warga Korban Banjir
“Anggaran bersumber dari APBD Kutim dan besarannya sekitar Rp 180 Jutaan dan ini masih tahap pengerjaan,” jabarnya.
Dispar Kutim kini tengah fokus untuk wisata susur sungai dalam rangka meningkatkan perekonomian pemilik ponton yang lama menganggur pasca pembangunan jembatan.
“Harapannya kapal ponton bisa masuk dalam salah satu wisata. Kami rencanakan ke depan ponton akan dimodifikasi agar menarik di mata wisatawan,” sebutnya.
Pihaknya telah menyusun konsep untuk mengecat atau mempercantik ponton yang dimiliki masyarakat.
“Sebab ada potensi wisata di lokasi tersebut maka kami telah terlebih dahulu terjun untuk melihat situasi dan kondisi sekitar,” tutupnya.
Baca Juga: Soal Warga Kirim Jeruk-Ngadu Jalan Rusak ke Jokowi, Begini Kata Bupati Karo
Berita Terkait
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kapolri: Apapun Pangkatnya, Tindak Tegas!
-
Habiburokhman dan Sahroni Murka Lihat Penembak Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Tak Diborgol: Panggil Kapolda Sumbar!
-
Jenazah Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Diterbangkan ke Makassar: Dia Yatim Sejak Kecil!
-
Tragedi Berdarah di Polres Solok Selatan: Motif Penembakan Kasat Reskrim karena Tak Senang Tambang Ilegal Ditindak?
-
Kabag Ops Polres Solok Selatan Serahkan Diri Usai Tembak Mati Kasat Reskrim, Motifnya Belum Jelas?
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim