SuaraKaltim.id - Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian meminta masukan dengan sejumlah perwakilan daerah yang ada di Kalimantan Timur (Kaltim) di Kantor Wali Kota Balikpapan, Kamis (17/2/2022).
Adapun para perwakilan daerah itu, yakni dari masing-masing perwakilan baik Balikpapan, Samarinda, Kutai Kartanegara, Penajam Paser Utara dan Paser.
"Tujuan kami melaksanakan pertemuan ini untuk mendapatkan masukan baik dari Pak Gubernor, Wali kota dan Bupati serta DPRD yang daerahnya berada disekitar IKN,” ujar Tito Karnavian, melansir inibalikpapan.com, jaringan suara.com, Kamis (17/2/2022).
Menurut beliau, Kota Balikpapan sangat penting sebagai pintu masuk selam proses persiapan IKN, dan jadi pintu gerbang utama selain Samarinda.
“Sebagai pintu gerbang tentunya banyak peluang yang perlu ditangkap termasuk investasi,” kata Tito.
Untuk itu Tito mengajak daerah-daerah sekitar IKN membuat grand design, misalnya di PPU mau banguan apa, karena akan banyak investor kesana.
"Begitu juga konservasi teluk Balikpapan juga akan diperhatikan, karena pak Presiden ingin IKN jadi model kota lain ramah lingkungan, 20 persen gedung dan 80 persen wilayahnya daerah hijau,” akunya.
Selain itu, rata-rata daerah sekitar ingin agar saat bangun IKN, daerah sekitar di bantu juga supaya pembangunan tidak jomplang.
“Tapi saya sampaikan dan suarakan tolong tarik investor masuk ke dalam, kami upayakan PP segera selesai sambil komunikasi dengan pemerintah daerah juga akan sering dilakukan,” tutupnya.
Baca Juga: Pemerintah Memperluas Layanan Telemedisin, akan Hadir di Balikpapan dan Banjarmasin
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Budi Arie Kembalikan Dana Haji yang Dipakai buat Bangun IKN
-
CEK FAKTA: Budi Arie Bakal Kembalikan Dana Haji yang Dipakai IKN Rp 700 Triliun, Benarkah?
-
IKN dan PSN: Ambisi Ekonomi Indonesia Dibangun di Atas Tanah Sengketa?
-
Tak Mau Ganggu Waktu Libur Staf, Tito Karnavian Enggan Gelar Open House
-
CEK FAKTA: Presiden Prabowo Pakai Dana Haji untuk Lanjutkan Bangun IKN
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN