SuaraKaltim.id - Akun Instagram resmi MotoGP membagikan momen saat pagelaran Grand prix Sepeda Motor itu di Sentul, Bogor. Momen tersebut sudah terjadi 25 tahun lalu sebelum akhirnya seri kejuaraan balap motor kelas utama itu kembali menginjakkan kakinya di Indonesia.
Untuk diketahui, Valentino Rossi satu kali menjadi pemenang di Sirkuit Sentul. Yakni pada balapan kelas 125cc dari seri GP Indonesia pada 28 September 1997. Tak hanya Valentino Rossi, Max Biaggi juga berhasil mencatatkan sejarahnya di Sentul. Ia memenangkan balapan kelas 250cc.
"Melihat kembali ke (balapan) di (Sirkuit) Sentul pada tahun 1997! Terakhir kali kami balapan di Indonesia, @maxbiaggiofficial mengambil kemenangan terakhirnya di kelas 250cc saat Juara Dunia empat kali itu lulus ke kelas utama pada tahun berikutnya! #GPIndonesia #ThrowbackKamis (Looking back to Sentul in 1997! The last time we raced in Indonesia, @maxbiaggiofficial took his last victory in the 250cc class as the four-time World Champion graduated to the premier class the following year! #IndonesianGP #ThrowbackThursday)," dikutip dari keterangan tulis akun Instagram @motogp, Kamis (17/3/2022).
Tanggapan warganet
Baca Juga: Bersepeda di Lombok, Pembalap MotoGP Aleix Espargaro Heran Dengan Perempuan Dibonceng Scoopy
Warganet Indonesia yang melihat unggahan tersebut langsung ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang merasa dengan Bumi Pertiwi karena membuat kejuaraan balap motor kelas utama itu hadir kembali.
Ada pula yang tidak menyangka kalau sebelumnya Indonesia pernah mengadakan pagelaran tersebut di Sentul, Bogor.
"Indonesia," katanya.
"Ga nyangka sentul pernah ngadain event internasional," jelasnya.
"Semoga lancar sukses Ya Allah... Aamiin #banggamandalika #motogp," harapnya.
Baca Juga: Alur Masuk Keluar Penonton MotoGP Mandalika: Pembeli Tiket Wajib Tahu Biar Tak Salah Rute
"Rajin upload sejak d indo y min ," singgungnya.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Yamaha Keluar dari Zona Nyaman, Mengintip Sosok Mesin V4 yang Siap Menggetarkan MotoGP
-
Masalah Pecco Bagnaia Belum Usai, Davide Tardozzi: Hadapi Saja!
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN