SuaraKaltim.id - Viral di media sosial (Medsos) Instagram beberapa foto bahkan sampai video pembalap MotoGP di Mandalika yang berendam mulai dari kolam karet, bak kecil, sampai tong sampah yang diisi air.
Fenomena itu terjadi karena cuaca panas di Sirkuit Mandalika. Beberapa portal media mengunggah salah satu Pembalap MotoGP, Alex Rins. Pembalap andalan dari tim Suzuki Ecstar yang membuat heboh.
Dikabarkan, Rins sedang berendam guna mendinginkan tubuh. Tapi, alat yang dia gunakan untuk berendam adalah tong sampah.
Fenomena itu juga diunggah oleh akun gosip di Instagram @komentatorpedas_official. Dari unggahan videonya, salah seorang pembalap bertelanjang dada untuk berendam di sebuah kolam karet. Lalu, beberapa pembalap lainnya berendam di dalam ember medium yang berisikan air. Sambil mengacungkan tanda jempol.
Admin dari akun tersebut memberikan tanggapan. Ia mengatakan bahwa momen tersebut sudah membuat para pembalap di MotoGP Mandalika itu sudah terlihat senang.
" Bahagia sekali mereka....," katanya, dikutip Sabtu (19/3/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan tersebut lantas ramai memberikan tanggapan. Mereka banyak yang memberikan komentar-komentar jenaka seperti ingin jadi orang yang memberikan handuk contohnya.
"Pengen jd yg ngasihin anduk deh ," ucapnya.
Baca Juga: Salut! Rombongan Pesepeda Ini Gowes dari Bandung Demi Nonton MotoGP Mandalika 2022
"Tujuan kesini tu pada mau ngapain sih ," ujarnya.
"Ngelawak," sambatnya.
"kapan lagi liat mrka pd kek gini ," tuturnya.
"Astagaa... Saking panas nya kali yaa dsana... ," katanya.
"Saking panasnya mandalika sampe disediain kolam mini," jelasnya.
"Pada ngelawak," tegasnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Mobil Keluarga Bekas di Bawah 100 Juta: Interior Luas, Praktis dan Ekonomis
-
Sebanyak 63 Ribu Paket Seragam Sekolah Gratis Dibagikan di Kaltim
-
3 Mobil Bekas Wuling Konfigurasi Captain Seat: Harga Murah, Fitur Mewah
-
4 Mobil Pintu Geser Bekas di Bawah 100 Juta, Fitur Captain Seat dan Sunroof
-
3 Mobil Bekas Hyundai, SUV Premium untuk Keluarga dengan Teknologi Lengkap