SuaraKaltim.id - Fenomena pawang hujan Mandalika, Rara Istiati Wulandari masih hangat dibahas oleh publik. Perkembangan terbarunya, ia diundang Deddy Corbuzier dalam podcast pria kelahiran 28 Desember 1976 itu.
Di Kaltim sendiri, ide, perilaku, serta gaya Rara saat beraksi sebagai pawang hujan di Sirkuit Mandalika ditiru sejumlah masyarakat. Mulai dari pawang banjir di Sangatta, pawang banjir di Samarinda, dan yang terbaru, pawang hujan versi anak tambang.
Yah, seorang wanita lengkap dengan atribut karyawan tambang memperagakan apa yang dilakukan Rara si pawang hujan Mandalika. Dengan helm proyek di kepalanya, baju karyawan tambang, mangkuk di tangan pengganti mangkuk emas milik Rara, serta handy talky yang diputar-putar di bibir mangkuk.
Video berdurasi beberapa detik itu lantas diunggah ulang oleh akun informasi @kaltimku. Admin dari akun tersebut membenarkan di keterangan tulisnya kalau wanita yang ada di video tersebut berprofesi sebagai karyawan di salah satu perusahaan tambang.
"Anak tambang ni bos, senggol dong ...," katanya, dikutip Sabtu (26/3/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan tersebut lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang kagum dengan ide dari pembuat video.
"Ohhh ini toh remote controlnya ," ucapnya.
"Bisa nya cuma nyiplak," singgungnya.
"Mantaaapppp….jg sampe jalan hauling beceeekkk ," jelasnya.
"Anak tambang? Berarti koridor? ," tanyanya.
"Kuluk kuluk kuluk dah klarrr turun hujan ," tuturnya.
"Anak tambang koridoran yang mau viral," sambatnya.
"Anak tambang anak tambang," sambungnya.
"@lhin_tea @inunk_nuraini @rhiadriani @nurawalia @ratnamayangsari bisa dicoba ya di lokasi masing² biar progres project lancar jaya," ujarnya.
Tag
Berita Terkait
-
Terjadi Lagi, Pengendara Dibuat Heran dengan Kelakuan Bocil Makan Angin, Warganet Salfok dengan Tulisan Kausnya
-
Gegara Tak Terima Saling Senggol, Acara Goyang di Kesenian Barongan Berakhir Adu Jotos
-
Viral Anak Sekolahan Praktik Roll Depan, Ending 'Offside' Sampai Disemprot Kakak Bikin Warganet Ngakak
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Perputaran Uang dari Fesyen di Kaltim Tembus Rp2,79 M Sepanjang 2025
-
Kaltim Percepat Program Cetak Sawah Baru 20.000 Hektare
-
3 Mobil Keluarga Bekas dari Suzuki yang Irit, Kuat Nanjak dan Gesit di Tikungan
-
Lubang Tambang Lebih Dalam dari Sungai, DAS Kelai Berau di Ambang Bencana
-
Viral Isu Terima Suap Rp36 M dari Tambang Ilegal, KSOP Samarinda Buka Suara