SuaraKaltim.id - Borneo FC memperkenalkan pemain teranyarnya. Ia adalah Misbakhun Solihin yang merupakan mantan gelandang Persebaya Surabaya.
Presiden Klub Borneo FC Nabil Husien Said Amin mengatakan, pemain yang sempat berseragam PSS Sleman musim kemarin itu disodori kontrak dua musim.
“Dia (Misbakhun Solihin) kami kontrak dengan durasi dua tahun, semoga dia makin berkembang disini (Borneo FC) dan bisa membawa Borneo FC ke target yang diinginkan,” ujarnya dilansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Kamis (21/4/2022).
Kehadiran pemain berusia 29 tahun ini diharapkan menambah kekuatan di lini tengah yang Hendro Siswanto, Kei Hirose, Wahyudi Hamisi, Komang Teguh dan Sultan Samma.
Baca Juga: Resmi, Fakhri Husaini Jadi Pelatih Anyar Persela Lamongan
“Bergabungnya Misbakus Solihin menambah kekuatan lini tengah yang sudah kita miliki saat ini, selamat bergabung di keluarga besar Borneo FC,” sebutnya.
Pesut Etam yang akan diarseteki Milomir Seslija masih memburu pemain untuk menambah skuat musim depan. Hanya saja Manajemen belum mau membeberkan nama lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mulan Jameela Sinis Ahmad Dhani Sebut Mantan Istri dengan Panggilan 'Maia Ahmad'
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
Pilihan
-
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik yang Awet, Berteknologi Tinggi dan Hemat Listrik!
-
Daftar 7 Sepatu Running Lokal Terbaik: Tingkatkan Performa, Nyaman dengan Desain Stylish
-
Aura Farming Anak Coki Viral, Pacu Jalur Kuansing Diklaim Berasal dari Malaysia
-
Breaking News! Markas Persija Jakarta Umumkan Kehadiran Jordi Amat
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
Terkini
-
Di Tengah Pembangunan IKN, Bupati PPU Tegaskan Tak Boleh Ada Anak Tak Sekolah
-
Sabtu Berkah: DANA Kaget 5 Juli 2025 Siap Bagi Saldo Digital Gratis
-
Sekolah Rakyat Butuh Lahan 8 Hektare, Daerah di Kaltim Mulai Bergerak
-
Rezeki Nomplok! Klaim Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini
-
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik yang Awet, Berteknologi Tinggi dan Hemat Listrik!