SuaraKaltim.id - Pihak Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan hingga saat ini masih melakukan proses pendampingan terhadap calon jamaah haji asal Kota Balikpapan.
Hal itu disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan Andi Sri Juliarty belum lama ini. Dia mengaku, sudah menjadi tugas instansimya untuk mendampingi persiapan jamaah.
“Sudah (jadi) tugas kami mendampingi untuk persiapan kesehatan jamaah haji. Termasuk tes kebugaraannya yang sudah mulai dilakukan pada jamaah di area Balikpapam Islamic Center,” ujarnya, melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Kamis (2/6/2022).
Termasuk untuk pemberian vaksin miningitis, hepatitis dan saat akan masuk embarkasi petugas dari DKK akan bantu seluruh jamaah untuk melakukan proses tes PCR.
Baca Juga: Ribuan Jamaah Haji Lakukan Manasik di Lapangan Tegar Beriman Bogor
“Saat akan masuk embarkasi kalau tidak dalah 22 Juni,” akunya.
Sementara itu, terkait target vaksinasi memang agak melambat karena seluruh tenaga medis di puskesmas masih fokus melaksanakan BIAN satu bulan ini.
“Tapi kami terbantukan dengan pelaksanaan vaksinasi yang dilakukan pihak TNI Polri termasuk oleh pihak KKP,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Peran Vaksinasi Dewasa dalam Meningkatkan Kesehatan dan Mengurangi Biaya Medis Jangka Panjang
-
Ngeri, Ternyata Ini yang Terjadi Kalau Dari Lahir Anak Tidak Diimunisasi
-
Siswa Rentan Tertular Penyakit, Ketua IDAI Minta Pelaksanaan Vaksinasi di Sekolah Terus Diperkuat
-
Jumlah Jamaah Selalu Naik, Bank Mega Syariah Ambil Peluang Kelola Dana Haji
-
Darurat Cacar Monyet, Berikut Gejala dan Cara Pencegahannya
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
Terkini
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Edukasi dan Skrining Gizi: Upaya UI Ciptakan Generasi Sehat di IKN
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Pengumuman Administrasi Beasiswa Bontang Ditunda, 760 Pendaftar Gugur Berkas