SuaraKaltim.id - Sebuah video memperlihatkan satu truk berwarna kuning terlihat ingin berbelok. Truk tersebut membawa muatan yang diduga kayu.
Dalam video, truk itu nampak berbelok ke arah kanan. Jalannya pelan, namun mengejutkan pengendara lain.
Yah, truk itu jumping saat hendak berbelok ke kanan didiuga karena kelebihan muatan. Beberapa pengendara yang lewat di belakangnya, beruntung karena tak terkena kayu yang jatuh ke belakang.
Tingginya jumping truk tersebut justru jadi tontonan beberapa pengendara yang lewat. Bahkan, ada 2 orang pria yang duduk santai memperhatikan peristiwa nahas truk itu.
Baca Juga: Terlalu Besar, Tikus di Kamar Mandi Ini Malah Buat Kucing Ketakutan
Video itu diunggah oleh akun @fakta.indo. Admin dari akun tersebut juga memberikan keterangan dalam unggahannya.
"Akibat kelebihan muatan, truk ini tak kuat menanjak saat masuk ke dalam area SPBU.," ujarnya, dikutip Jumat (24/6/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang justru memberikan komentar guyon soal peristiwa tersebut.
"Lah,lah lah…. Anjayy… tinggih bet.!," ucapnya.
Baca Juga: Mau Dicuci, Satu Truk Tiba-tiba Meledak Sebabkan Satu Orang Terpental hingga 20 Meter
"Wah hiburan gratis ," cecarnya.
"Standing (Berdiri)," singkatnya.
"Pemandangan untuk yang duduk ," sebutnya.
"Kira in syaa yang duduk jatoh ke solokann lurrrrrrr ," tuturnya.
Berita Terkait
-
Bahaya! Pintu Bak Belakang Truk Terbuka Diduga Gegara Sopir Lalai, Sempat Sabet Kendaraan Lain
-
Viral Pria Cari Istri Bermodal Nafkah Rp 15 Ribu Sehari dan Penuhi Syarat 'Kotor' Ini, Publik: Segitu Cuma Dapet Koyo
-
Suami Prioritaskan Beli Rumah untuk Orang Tua saat Kondisi Finansial Tidak Baik, Sosok Istri Ini Merasa Sakit Hati
Tag
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Sharp AC Black Series: Dingin Maksimal, Desain Minimalis, Harga Mulai Rp 3 Jutaan
-
5 Rekomendasi HP Kamera 200 MP Mulai Rp3 Jutaan, Gambar Tajam Detail Luar Biasa
-
5 HP Murah Kamera 108 MP, Harga Mulai Rp1 Jutaan Hasil Foto Tak Ada Lawan
-
Oh Nasibmu MU: Tak Pernah Kalah, Sekali Tumbang Justru di Laga Final
-
Tottenham Hotspur Juara Liga Europa, Akhiri 17 Tahun Puasa Gelar
Terkini
-
DPRD Samarinda Minta Pemkot Segera Bentuk Rumah Singgah untuk Anjal dan Pengemis
-
Kalteng Siap Jadi Mitra Strategis IKN, Bukan Sekadar Penyangga
-
Satpol PP Samarinda Tindak Anjal yang Gores Kendaraan Warga di Jalan
-
Saldo Tambahan dari DANA Kaget, Ini Cara dan Link Terbarunya!
-
Rezeki Nomplok Pagi-pagi! Buruan Klaim 5 Link DANA Kaget Hari Ini, Jangan Sampai Terlambat