SuaraKaltim.id - Terjatuh dari kapal Biatan Fajar, hingga kini Suryadi, warga RT 04 Kampung Blatan Lempake Kecamatan Blatan Kabupaten Berau, Kalimantan Timur (Kaltim) belum ditemukan.
Peristiwa nahas itu terjadi pada Kamis (07/07/2022) malam, saat hendak turun dari atas dek kapal korban terjatuh ke bagian sebelah kiri Kapal Biatan Fajar sehingga tercebur ke Perairan Laut Muara Biata
“Hari ini Jumat 8 Juli 2022 kami melaporkan kecelakaan kapal satu orang yang jatuh di Perairan Laut Muara Biatan, Kabupaten Berau,” ujar Kepala Basarnas Kaltim Melkianus Kotta dalam rekaman video yang diterima inibalikpapan.com, jaringan suara.com.
Melkianus mengatakan, korban sempat bermain handphone diatas dek kapal bersama saudarannya Mursidin, kemudian pamit tidur.
Baca Juga: Idul Adha 2022 Jatuh Pada Tanggal 9 atau 10 Juli? Muhammadiyah Beda Sehari
Basarnas Kaltim langsung menerjunkan satu Tim Recsue dari SAR Berau dibantu Polair setempat dan keluarga korban untuk mencari korban yang diketahui tidak bisa berenang.
“Pada pukul 08.10 kami menggerakan satu tim rescue dari Tim SAR Berau dan Poair serta keluarga korban bergelak menuju lokasi kejadian lokasi jaraknya sekitar 3 jam,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Kapal Wisata Tenggelam di Laut Merah, Penyelamatan Masih Berlangsung
-
Menang Piala Citra 2024, Ini 4 Rekomendasi Film Terbaik Nirina Zubir
-
Puncak FFI 2024: Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Sapu Bersih 7 Piala Citra
-
Donne Maula Raih Piala Citra, Yura Yunita Beri Respon Tak Terduga:Sayang, Kamu Lupa...
-
5 Fakta Menarik Film Jatuh Cinta Seperti di Film-Film: Borong Piala Citra di FFI 2024
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya