SuaraKaltim.id - Sebuah mobil bak terbuka milik warga Bontang yang memiliki usaha penjualan hewan kurban tepatnya di Jalan S Parman, Kelurahan Telihan, dekat RSUD Taman Husada Kota Bontang tiba-tiba terbakar saat sedang dikendarai.
Mobil tersebut terbakar saat dikendarai pemiliknya di Kilometer 5 Bontang - Sangatta pada Jumat (8/7) sekira pukul 10.00 Wita.
Personil Polsek Teluk Pandan mengatakan, pemilik mobil itu mulanya hendak mengambil rumput di kebun. Namun tiba-tiba mobil terbakar.
“Informasi sementara karena korsleting di bagian elektrikal mobil," kata petugas melansir klikkaltim-jaringan suara.com-.
Baca Juga: Kenalan dengan Mobil yang Punya Nama 1 Huruf Saja, Desainnya Menggemaskan
Kemudian, petugas Polsek Teluk Pandan menggunakan Alat Pemadam Api Ringan (Apar) dan dibantu warga berhasil memadamkan api yang membakar mobil tersebut.
Beruntung sopir mobil sempat melarikan diri sebelum api melalap kendaraanya sehingga tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut.
"Kita pakai Apar tadi. Tidak ada korban jiwa, supir selamat saat melihat asap mobilnya. Kerugian hanya materil saja," katanya.
Berita Terkait
-
Viral Mobil Mewah Lexus Diduga Milik Dedi Mulyadi Dikawal Patwal, Ternyata Nunggak Pajak
-
Mirisnya Pabrikan Asal China Ini di Indonesia, Beberapa Produknya Tak Laku Di 2025
-
Dari Saweran Rp150 Juta ke Hadiah Honda HR-V: Perjuangan Nathalie Holscher untuk Sang Anak
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN