SuaraKaltim.id - Kondisi jalan Dr. Soetomo menuju Simpang Empat Lembuswana Samarinda, Kalimantan Timur saat ini direndam genangan banjir, Minggu (17/7).
Hal tersebut terlihat dari unggahan video di instagram @soalsamarinda. Dalam video tersebut air menggenangi ruas jalan tersebut.
“Situasi Terkini Ada Genangan Banjir di Kawasan Jl. Dr. Soetomo Menuju Ke Simpang Empat Lembuswana. Harap Berhati-hati Jika Ingin Melintasi Kawasan Tersebut” tulis akun tersebut.
Kendaraan yang biasanya nampak lalu-lalang pun kini terlihat sepi.
Baca Juga: Prediksi Borneo FC Samarinda vs Arema FC di Leg Kedua Final Piala Presiden 2022 Malam Ini
Para pengendara jika hendak melewati Jalan Dr. Soetomo menuju Simpang Empat sebaiknya berhati-hati dengan kondisi tersebut.
Selain ketinggian air yang bisa merendam mesin kendaraan, batas-batas di sisi jalan tersebut juga tida terlihat akibat genangan air.
Hal tersebut tentu membuat pengendara rawan mengalami kecelakaan jika melanggar batu atau lubang yang tak terlihat karena tertutup air.
Sementara itu, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperingatkan agar masyarakat waspada potensi hujan lebat yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang sesaat pada pagi hari.
Peringatan kewaspadaan tersebut dikeluarkan BMKG untuk sekitar wilayah Sangatta, Muara Muntai, Kaliorang, Sandaran, Tanjung Redeb, Pulau Derawan, Tabalar, Bongan, Tabang, Sangkulirang, Batu Sopang, Muara Komam.
Berita Terkait
-
Gibran Beri Sembako 'Bantuan Wapres' saat Kunjungi Korban Banjir, Kampanye Dini Demi Pilpres 2029?
-
Ibu di Gaza Melahirkan di Tengah Banjir dan Serangan Israel: Apa Salah Kami?
-
Gibran Blusukan ke Lokasi Banjir Kampung Melayu dan Cawang, Bagikan Sembako
-
Banjir Rendam Pemukiman Warga di Kebon Pala
-
Ricuh! Korban Banjir di Kebon Pala Saling Rebutan Sembako Gibran, Warga: Di Sini Sudah Biasa
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya