SuaraKaltim.id - Fenomena Citayam Fashion Week masih ramai diperbincangkan. Fenomena ini menjadi tren sampai menjadikan zebra cross di jalan Dukuh Atas, Jakarta Pusat menjadi arena catwalk dadakan.
Tren tersebut lantas mulai tersebar di beberapa daerah. Termasuk di Balikpapan. Terlihat di video ada 2 orang ibu-ibu yang berjalan di sebuah zebra cross, diduga menirukan tren Citayam Fashion Week.
Dua orang ibu-ibu itu berjalan, melenggak sembari memamerkan busana yang mereka kenakan. Nampak dari video, lokasi mereka berjalan berada di persimpangan lampu merah.
Video itu tersebar di akun informasi Instagram @balikpapanku. Admin dari akun tersebut menjelaskan lokasi peragaan busana yang dilakukan ibu-ibu tersebut.
"Gimana gess, ada kah yang mau join ? lampu merah BB loh ini ," jelasnya, dikutip Selasa (26/7/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat video itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang justru protes dengan fenomena tersebut.
"Anu, kurang hiburan," sebutnya.
"Nda cocok," katanya.
Baca Juga: Viral Pencuri Kotak Amal Masjid di Wonogiri Bawa Mobil, Warganet: Kepepet Bayar Cicilan
"Kasian ," sahutnya.
"Latah unfaedah," sambatnya.
"Malu buk astagaaaaaaa org" pada kenapa sih," tambahnya.
"Cari yg lebih padat lagi min,, biar menambah kemacetan... ," ujarnya.
"Plis jangan nambah kemacetan , ," timpalnya.
"Umur segini lagi lucu-lucunya sih ," tambahnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
5 Mobil Keluarga Bekas 7-Seater 50 Jutaan, Ekonomis dan Nyaman di Kelasnya
-
3 Tipe Daihatsu Luxio Bekas 50 Jutaan Paling Dicari: Fungsional dan Efisien
-
5 Mobil Kecil Bekas 50 Jutaan yang Stylish dan Ekonomis buat Anak Muda
-
6 Mobil Bekas 50 Jutaan, Bodi Mungil Cocok untuk Pemula dan Mahasiswa
-
Pria di Samarinda Nekat Menyusup ke Kamar, Lecehkan Remaja Putri