SuaraKaltim.id - Seorang anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) mengamuk saat berada di ruangan. Peristiwa itu terjadi di DPRD Garut, Jawa Barat (Jabar).
Nampak dari video, anggota dewan tersebut mengamuk dan membanting mic berkali-kali. Video itu diunggah di akun informasi @kabarnegri.
Admin dari akun itu menyebutkan bahwa anggota DPRD Garut Jabar itu bernama Juju Hartati. Dia adalah anggota DPRD Garut dari Fraksi PDI-Perjuangan (PDI-P).
Admin itu menyebutkan, Juju Hartati mengamuk karena merasa ketua DPRD tak menghargai Juju Hartati saat menyampaikan aspirasi.
Baca Juga: The Real Cuma Sehari Jadi Raja Ratu, Pengantin Baru Ini Usai Pesta Langsung ke Dapur
"Juju Hartati yang menjabat Ketua Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) membanting mic di meja berkali-kali di ruangan. Di tempat yang sama ada Ketua DPRD Kabupaten Garut Euis Ida Wartiah, beserta sejumlah anggota dewan lainnya bersama staf," jelas admin, dikutip Selasa (26/7/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang merasa kasian dengan mic yang dibanting oleh anggota DPRD Garut tersebut.
"Kasian micnya, emang si mic salah apa sih, sampe kalian sebegitunya sama si mic," ucapnya.
"Micnya uda di PHP mbk ," tambahnya.
Baca Juga: Nyesek! Baru 2 Hari Menikah, Suami Ditinggal Istri Selamanya
"Bawahannya lempar mic, atasannya matiin mic, ternyata HOBINya," tuturnya.
"Besok2 bawa mic sendiri bu, kita bayar pajak rugi buat pengadaan mic yg dibanting2," sambatnya.
"Udah serius di bercanda-candain, giliran bercanda ditanyain kapan serius," tulisnya.
"Begini kalau preman di jadikan wakil rakyat," sahutnya.
Berita Terkait
-
Gegara Pendidikan Gibran Janggal, Warganet Curiga Sekolah Menengah Orchid Park Bukan SMA Tapi SMP
-
Abdur Arsyad Senggol Menteri HAM Natalius Pigai Buntut Kasus Penembakan Siswa di Semarang
-
Ini Cewek yang Bilang Satpam Jelek dan Hina Pemotor, Endingnya Diarak Mahasiswa
-
Pernah Dipinang Jadi Wakil Rakyat, Ayu Ting Ting: Saya Nggak Bakat Disitu
-
Ancam Driver Ojol Gegara Tak Mau Antar Makanan ke Lantai 3, Curhatan Cewek Ini Viral
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya