SuaraKaltim.id - Video berdurasi beberapa detik viral di media sosial (Medsos) Instagram. Di mana seorang pria di dalam penjara mengaku kesepian.
Dalam video itu, ia mengatakan untuk bisa dicariin, teman. Ia meminta hal tersebut kepada seseorang yang merekamnya dari luar jeruji.
Video itu diunggah di akun @fakta.indo. Admin dari akun tersebut memberikan keterangan di unggahannya.
"Kesepian di dalam penjara, tahanan ini minta dicariin teman: Ditunggu di sini gaes. (Video: Gabe Napitupulu)," jelasnya, dikutip Rabu (5/10/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Beberapa dari mereka meminta pria itu untuk mengajak Rizky Billar buat menemaninya di dalam penjara.
"Suruh si rizky billar masuk sini biar ada temennya.," ucapnya.
"Ajak si bilar aja bang," ujarnya.
"Bersabarlah, semua akn ada hikmahnya. Yg berbuat kejahatan melawan hukum pasti masuk d sel ini, dn kamu punya tmn. brp lama masa tahananmu pasti akn kluar dr penjara.," sebutnya.
Baca Juga: Rizky Billar Bisa Jatuh Miskin, Dipecat Indosiar, Karier Tamat usai KDRT Lesti Kejora
"Si sambo lah suru masok," katanya.
"Pak RB di persilakan masuk ," tambahnya.
"Abang nya takut .. kalo yang masuk nya 2 orang yg temanan … abis abang nya yg di gulung di dalem sel," tulisnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas 50 Jutaan yang Stylish dan Ekonomis buat Anak Muda
-
6 Mobil Bekas 50 Jutaan, Bodi Mungil Cocok untuk Pemula dan Mahasiswa
-
Pria di Samarinda Nekat Menyusup ke Kamar, Lecehkan Remaja Putri
-
5 City Car Bekas 60 Jutaan Bukan Toyota atau Daihatsu: Sporty, Performa Juara!
-
4 Mobil Suzuki Bekas di Bawah 50 Juta yang Fungsional untuk Jangka Panjang