SuaraKaltim.id - Beredar video viral tiga gadis remaja yang basah kuyup mandi air comberan hingga badannya menghitam. Video tiga siswi berhijab yang badannya hitam legam itu malah menjadi olok-olokan warganet.
Peristiwa tiga ABG menghitam karena kecebur got itu viral setelah video amatir warga beredar di media sosial. Dalam video yang diunggah akun Instagram, @terang_media, ketiga ABG itu terlihat sudah dalam kondisi tidak dikenali karena tubuhnya sudah hitam terkena air comberan.
Berdasar narasi video, ketiga ABG itu ketiban apes setelah sepeda motor yang ditumpanginya itu oleng hingga masuk ke selokan. Dalam video itu tampak sejumlah warga ikut mengevakuasi sepeda motor matic yang sempat dibawa oleh ketiga ABG itu. Sedangkan kondisi motor yang mereka tumpangi itu sudah masuk ke saluran air.
"Diduga hilang kendali 3 pelajar nyemplung ke saluran air," demikian keterangan akun @terang_media seperti dilihat Selasa (27/12/2022).
Baca Juga: Rayyanza 'Cosplay' Jadi Ibu, Warganet: Mau Gabung Sekte Cipung!
Beredarnya video tiga siswi yang mandi air lumpur comberan itu menjadi sorotan netizen. Kebanyakan netizen malah tertawa ngakak karena terhibur melihat kondisi para ABG itu yang menghitam setelah masuk ke dalam comberan.
Beragam komentar lucu nan absurd dari netizen membanjiri video viral itu.
"Berani kotor itu baik," tulis akun @ek********.
"Luntur skincarenya," timpal akun @na******.
"Judulnya, "Black Phanter"," kata akun @fa******.
Baca Juga: SM Entertaiment Konfirmasi GOT The Beat Comeback di Bulan Januari 2023!
"Kayaknya mau jadi venom," tulis akun @fu*******.
Berita Terkait
-
Dijebak Duit THR, Egi dkk Gilir ABG di Bekasi: Korban Teler usai Dicekoki Miras hingga Tramadol
-
Kasus ABG Digilir di Asrama Polisi, Komisi VIII DPR: Di Mana Lagi Anak-anak Merasa Aman?
-
Manfaatkan Pencahayaan Buatan: Kunci Ivan Momotaro Menciptakan Foto Cosplay yang Bercerita
-
Koja Jakut Gempar! Pria Bertato Ditemukan Tewas Mengambang di Got
-
3 Drama Thailand yang Dibintangi Got Jirayu, Terbaru Ada Chom Chai Ayothaya
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Ratusan Warga Geruduk Rumah Jokowi, Tuntut Tunjukkan Ijazah Asli
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Andalan dan Terbaik April 2025
-
Orang RI Mulai Cemas, Kudu Mikir 1.000 Kali Untuk Belanja! Sri Mulyani Justru Diam Seribu Bahasa
-
Semua Maskapai China Stop Beli Pesawat Boeing Imbas Perang Dagang dengan AS
-
Dear Pak Prabowo! Orang RI Kini Cemas, Mau Belanja Kudu Mikir 1.000 Kali
Terkini
-
Di Balik Tragedi Muara Kate: Jejak Hauling, Pembunuhan, dan Suara yang Tak Didengar
-
Menjawab Tantangan IKN, Pemkab PPU Bangun Instalasi Air Bersih 2.000 Liter per Detik
-
Diskominfo Kaltim Gelar Coaching EPSS 2025, Siapkan Perangkat Daerah Hadapi Evaluasi Statistik
-
Pemkot Bontang Targetkan Nol Pengangguran dalam 5 Tahun
-
DANA Kaget 15 April 2025: Begini Cara Dapat Saldo Tanpa Biaya