SuaraKaltim.id - Jagat media sosial dihebohkan dengan video dua orang wanita yang sedang gelut di pinggir jalan. Disebutkan jika pertikaian itu terjadi setelah istri sah memergoki suaminya sedang jalan dengan wanita selingkuhan.
Seperti dalam video yang diunggah akun Instagram @terangmedia, tampak wanita yang mengenakan helm menjambak rambut lawannya setelah jilbabnya terlepas imbas bertikai.
Sambil posisi menjambak rambut, wanita yang mengenakan helm itu menggiring lawannya itu ke depan sebuah minimarket.
Wanita yang diduga pelakor itu kembali disambut wanita lain yang sedang bersama pria tua. Wanita itu pun ikut menjenggut rambut wanita yang diduga selingkuhan pria tua yang mengenakan peci itu.
Sembari merintih, wanita yang menjadi bulan-bulanan dua wanita lain di lokasi sempat meminta tolong pria itu.
Perkelahian itu baru mereda saat seorang pria lain mendekati mereka. Menurut narasi video, disebutkan jika perkelahian itu terjadi di kawasan Garunglor, Kaliwungu, Kudus, Jawa Tengah.
"Istri sah memergoki suami jalan dengan perempuan lain, istri sah ngamuk," demikian keterangan dalam video itu, disadur Kamis (09/02/2023).
Beredarnya video istri sah yang mengamuk hingga menganiaya wanita diduga selingkuhan suaminya membuat riuh netizen. Komentar bernada sarkatis dan guyonan pun dari netizen membanjiri video itu.
Namun, banyak juga netizen yang menyoroti pria tua yang disebut-sebut menjadi pemicu para wanita itu berkelahi di jalan.
Baca Juga: Gita Savitri Tak Ingin Punya Anak 'Childfree', Fiersa Besari Bijak: Bebas-Bebas Aja
"Kenapa gak suaminya yang dijambak, tampar bolak balik bu," tanya akun @be*******.
"Buset udah pada tua," kata akun @a*****.
"Umur segini emg lagi lucu-lucunya," sindir akun @s_*****.
"Tak ingat bahwa dia akan mati," tulis akun @ad*******.
"Padahal suaminya yang serakah," kata akun @ke********.
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
5 City Car Bekas 60 Jutaan Bukan Toyota atau Daihatsu: Sporty, Performa Juara!
-
4 Mobil Suzuki Bekas di Bawah 50 Juta yang Fungsional untuk Jangka Panjang
-
4 Mobil Suzuki Bekas 80 Jutaan yang Layak Dibeli di 2026, Responsif dan Efisien!
-
Jeck, Bayi Orang Utan Kutim yang Diselamatkan dari Kebun Sawit
-
5 Mobil Bekas Bodi Bongsor Murah dan Fungsional, Siap Angkut Rombongan