SuaraKaltim.id - Jagat media sosial dihebohkan dengan video yang menampilkan aksi arogan seorang satpam yang memborgol leher seorang driver ojek online alias ojol.
Terpantau dalam video yang dibagikan ulang akun Instagram @terangmedia, awalnya terliha jika driver ojol berjaket kuning sedang diinterogasi seorang satpam di sebuah restoran. Namun, aksi satpam itu tampak berlebihan lantaran menjerat leher driver ojol dengan menggunakan borgol.
Dalam video tersebut, satpam tersebut tampak tak mengindahkan penjelasan dari driver ojol itu yang mengaku mendapatkan orderan dari pelangganya untuk mengambil uang di restoran tersebut.
Berdasarkan narasi video itu, disebutkan korban yang mengalami tindakan arogan satpam restoran itu bernama Humaidi. Adapun peristiwa itu disebut terjadi di sebuah restoran di Kota Banjarbaru.
Baca Juga: Viral! Driver Gojek Perempuan Kerja saat Hamil, Cerita di Baliknya Bikin Pilu
Buntut dari tindakan itu, korban disebut melaporkan aksi arogan satpam tersebut ke pihak berwajib.
Beredarnya video satpam yang memborgol leher driver ojol menjadi sorotan netizen hingga dihujani banyak kecaman. Bahkan, beberapa netizen mendukung agar satpam arogan itu diproses secara hukum atas perbuatannya itu.
"Itulah pentingnya bertanya dulu, gak tau apa-apa main borgol, laporin saja pak biar ada efek jera arogan banget itu orang," kecam seorang netizen, dikutip Jumat (09/06/2023).
"Giliran ada rampok malah angkat tangan," timpal yang lain.
"Otw nganggur tuh satpam," tambah netizen lainnya disertai emoji tertawa.
"Nggak ngotak ,borgol kok dileher," geram yang lain.
Berita Terkait
-
Mayat Driver Ojol Terbungkus Kasur di Bekasi Ternyata Dibunuh Teman SD, Arif Dikepruk Bertubi-tubi saat Tidur
-
Cerita Pilu Driver Ojol Wanita di Sukabumi: Diskriminasi, Pelecehan, Kerja Tanpa Cuti Melahirkan
-
Bolehkah Tersangka Tak Diborgol? Nikita Mirzani Santai Pakai Baju Tahanan
-
Sales BMW Disebut-sebut Sebagai Satpam BCA Versi Mobil, Kok Bisa?
-
Harap Bersabar Driver Ojol, Grab-Gojek Lagi Hitung Formula THR
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 14 Maret 2025
-
Sidak Satgas Pangan: Minyakita di Balikpapan Kurang Takaran, Melebihi Batas Toleransi
-
Efisiensi Anggaran Prabowo Berdampak: Jumlah Penumpang Bandara APT Pranoto Anjlok
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025