SuaraKaltim.id - Oppo menjadi merek yang telah memantapkan sebagai jagoan di hati anak muda Indonesia, terutama berkat citranya sebagai "Camera Phone".
Kemampuan HP Oppo menghasilkan foto-foto ciamik dengan warna yang cerah dan tajam membuatnya jadi andalan untuk mengabadikan setiap momen dan, tentu saja, untuk konten media sosial.
Dengan budget 1 jutaan, HP Oppo murah yang unggul di sektor fotografi, tetapi juga dibekali RAM besar untuk performa anti-lemot sudah bisa dibawa pulang.
Bagi para milenial dan Gen Z yang butuh ponsel serba bisa untuk sekolah, kuliah, kerja, hingga scrolling dan gaming ringan, kombinasi kamera beresolusi tinggi dan RAM besar adalah kunci.
Berikut 4 rekomendasi HP Oppo murah yang menawarkan performa dan kualitas kamera menawan.
1. Oppo A38
Oppo A38 hadir sebagai pilihan paling kuat di segmen harga sejutaan akhir dengan kamu yang tidak mau kompromi soal kualitas kamera.
HP Oppo murah ini membawa sensor utama 50MP, Oppo A38 siap menghasilkan foto yang detail dan jernih, setara dengan ponsel di kelas harga yang lebih tinggi.
Selain kamera 50MP yang menjadi nilai jual utamanya, Oppo A38 juga dibekali layar 90Hz yang membuat pengalaman scrolling terasa sangat mulus.
Baca Juga: 5 Rekomendasi HP OPPO Murah Rp1 Jutaan, Terbaik buat Gaming dan Multitasking
Ditambah lagi, pengisian daya super cepat 33W SUPERVOOC™ memastikan kamu tidak perlu menunggu lama untuk kembali beraktivitas.
Spesifikasi unggulan:
- RAM & Penyimpanan: 4GB atau 6GB / 128GB (dengan RAM Expansion)
 - Kamera Utama: 50MP (wide) + 2MP (depth)
 - Layar: 6.56 inci LCD, HD+, Refresh Rate 90Hz
 - Prosesor: MediaTek Helio G85
 - Baterai: 5.000 mAh, 33W SUPERVOOC™ Fast Charging
 
2. Oppo A58
Meski harganya sedikit di atas 2 juta saat rilis, kini seringkali bisa ditemukan dengan harga promo yang sangat menarik.
Jika kamu menginginkan pengalaman hiburan yang lebih imersif, Oppo A58 adalah jawabannya.
Perbedaan utama yang membuat A58 menonjol adalah resolusi layarnya yang sudah Full HD+, menyajikan gambar yang jauh lebih tajam dan detail saat menonton video atau bermain game.
Berita Terkait
- 
            
              Oppo Reno 15 Series Muncul di Geekbench, Identitas Chipset Terungkap
 - 
            
              Oppo Find X9 dan X9 Pro Hadir ke Indonesia 5 November, Cek Spesifikasinya
 - 
            
              HP Flagship Oppo Terima Update ColorOS 16 pada November 2025, Begini Fiturnya
 - 
            
              Setelah Samsung, Giliran Oppo Gandeng Google buat Teknologi AI
 - 
            
              Oppo Reno 15 Diprediksi Usung Dimensity 8450 dan Sensor Samsung 200 MP
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Kaltim Catat Inflasi Ringan, PPU Tertinggi Capai 2,47 Persen
 - 
            
              IKN Tetap Jalan, Purbaya: Jangan Percaya Prediksi Media Asing
 - 
            
              DKP Kaltim Pastikan Pasokan Ikan Melimpah untuk Program MBG
 - 
            
              Dibayar Uang Palsu Berkali-kali, Pedagang Pasar Loa Bakung Minta Polisi Bertindak
 - 
            
              Investor Jepang Bidik IKN, Pusat Pemerintahan Baru Indonesia yang Ramah Lingkungan