Diduga Kelelahan, Bocah Penjual Koran Tertidur Depan Mal, Warganet Ramai Berdoa

"Orang tuanya kmna?," tanyanya.

Denada S Putri
Rabu, 08 Desember 2021 | 10:51 WIB
Diduga Kelelahan, Bocah Penjual Koran Tertidur Depan Mal, Warganet Ramai Berdoa
Tangkapan layar video. [Instagram/@memomedsos]

"Semoga besar jadi orang sukses ya nak ," katanya.

"Eksploitasi," cecarnya.

"Anak² seperti ini juga berhak dapet donasi dari kita, bukan cuma gala. Bahkan mereka banyak yg lebih layak dibantu ," terangnya.

"Ya allah, gak tega liat anak sekecil itu sudah merasakan kerasnya dunia," tambahnya.

Baca Juga:Geger Video Situ Sasak Pamulang Jebol, Ini Faktanya!

"Ya Allah terharu langsung netes," tuturnya.

"Paling ga bs nahan tangis liat anak2 malam masih di jalanan krn terpaksa cari uang.. sementara anak2 lain mlm di rumah dg suasana nyaman, perut kenyang, siap2 tidur dg selimut hangat ," ucapnya.

"Orang tuanya kmna?," tanyanya.

"Pemerintah ngapain aja?," tambah warganet lain bertanya.

"Langsung netesin air mata seketika. Karena keadaan yg memaksa anak ini untuk berjualan, seumuran anak saya ini kelak kamu juga akan sukses ya nak dan buat anak saya juga biar bisa sukses jika sudah besar. Aamiin," tandasnya.

Baca Juga:Haru! Beli Mainan Untuk Cucu, Ekspresi Kakek Ini Jadi Perhatian

Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan tersebut sudah disukai sebanyak 6.326 kali oleh warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini