Sulit Dapatkan Air Bersih, Selama 20 Tahun Warga di Balikpapan Utara Manfaatkan Air Hujan dan Sumur

Di daerah sini memang banyak tidak lancar ngalir airnya. Paling sering itu jam 2 malam. Itupun cuma sampai jam 4 subuh

Bella
Jum'at, 05 Agustus 2022 | 19:20 WIB
Sulit Dapatkan Air Bersih, Selama 20 Tahun Warga di Balikpapan Utara Manfaatkan Air Hujan dan Sumur
Seorang warga saat menunjukkan meteran air di tempat tinggalnya, Jumat (5/8/2022). (suara.com/ Arif Fadillah)

Sementara itu Ketua RT 40, Wagiman mengakui di daerahnya masih kesulitan air bersih. Bahkan sebagian di daerahnya memanfaatkan sumur dengan sistem Water Treatment Plan (WTP). "Kalau untuk air bersih di tempat saya sebagian pakai sumur WTP. Kalau di daerah atas sana pakai PDAM, tapi ya sulit ngalirnya," kata Wagiman.

Wagiman berharap permasalahan air bersih bisa segera terselesaikan. Agar warganya bisa menikmati air bersih tanpa harus menunggu hujan ataupun menggali sumur lagi.

Kontributor: Arif Fadillah

Baca Juga:Wings Air Layani Penerbangan Purbalingga-Pondok Cabe Setiap Hari Jumat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini