SuaraKaltim.id - Pengguna Instagram dibolehkan mengunggah foto tanpa busana dengan syarat dan ketentuan khusus. Apa syaratnya?
Dilansir AFP, pengunggah foto tanpa busana wajib menutup bagian payudara atau dilakukan dengan memeluk diri sendiri.
Kebijakan pelonggaran ini dilakukan Instagram sebagai tanggapan atas kampanye bangga terhadap tubuh mereka meski tidak sesuai dengan stereotip kecantikan.
Instagram kini mengubah aturannya yang memungkinkan orang memeluk diri atau menutup payudara mereka, setelah kontroversi terkait penghapusan foto model kulit hitam plus-size Nyome Nicholas-Williams.
Nicholas-Williams yang berbasis di Inggris memicu kontroversi setelah mengunggah foto dirinya yang telanjang dada tetapi menutupi payudaranya di akun Instagram @curvynyome miliknya.
"Kami berterima kasih kepada komunitas global kami karena berbicara secara terbuka dan jujur tentang pengalaman mereka dan berharap perubahan kebijakan ini akan membantu lebih banyak orang untuk mengekspresikan diri dengan percaya diri," kata kepala program kebijakan global Instagram, Carolyn Merrell, dikutip dari AFP, Rabu (28/10/2020).
Kebijakan Instagram tentang nudity perlu diingat bahwa platform ini ditujukan untuk orang-orang yang berusia dewasa.
Gambar payudara yang diremas dilarang karena biasanya dikaitkan dengan pornografi, tetapi gambar perempuan dengan tubuh besar yang memeluk diri sendiri tanpa penutup dada dalam ekspresi kesenian yang berseni menyebabkan Instagram mengubah kebijakan tersebut.
Foto dengan memegang atau meremas payudara masih melanggar aturan Instagram. [ANTARA]
Baca Juga: Foto Orang lagi ML di Instagram Kecamatan Rawalumbu Bekasi Belum Diganti
Berita Terkait
-
Aura Kasih Edit Profil IG, Disebut Hindari Inisial Nama Lamanya di Isu Ridwan Kamil
-
7 Cara Menjaga Keamanan Akun Instagram agar Tidak Mudah Diretas
-
Cara Mematikan Tanda Status Online di Instagram, Jaga Privasi dengan Mudah
-
Geger Dugaan Kebocoran Data Instagram, Komdigi Panggil Meta: "Keamanan Data Adalah Harga Mati!"
-
Jadi Alat Melakukan Tindak Pidana: Akun IG Laras Faizati Dimusnahkan, iPhone 16 Dirampas Negara
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Menghitung Volume untuk SD Kelas 4, Beserta Contohnya
-
5 City Car Bekas 50 Jutaan Non-Toyota, Pilihan Anak Muda yang Ingin Bergaya
-
Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
-
4 Mobil Kecil Bekas Irit dengan Fitur Canggih, Pilihan Anak Muda
-
6 Model Toyota Avanza Bekas Favorit Keluarga, Referensi Mobil Hemat Biaya