SuaraKaltim.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda menambah masa tanggap darurat hingga Bulan Desember 2020.
Pasalnya, penambahan kasus positif covid-19 di Kota Tepian itu masih saja ada setiap hari.
Pada Selasa (28/10/2020), kasus covid-19 di Kota Samarinda terjadi penambahan hingga 69 kasus. Akumulasi kasus positif covid-19 mencapai 4.200 kasus.
Dikatakan Sekretaris Kota Samarinda , Sugeng Chairuddin, perpanjangan masa tanggap darurat lantaran penambahan Covid-19 masih terus berlanjut.
Baca Juga: Risiko Penularan Covid-19 di Pesawat dan 4 Berita Kesehatan Menarik Lainnya
Perpanjangan itu sesuai surat edaran perpanjangan kelima status tanggap darurat covid-19 di Samarinda, dengan Nomor 360/354/HK-KS/X/2020.
“Sudah diperpanjang lagi. Ini perpanjangan untuk kelima kalinya atas status tanggap darurat," katanya di Samarinda.
Nantinya, perpanjangan yang kelima ini berlaku sampai 65 hari ke depan sejak hari ini, Rabu (28/10/2020). Akan habis pada tanggal 31 Desember 2020.
"Terhitung 65 hari ke depan jadi sampai 31 Desember 2020," sebutnya.
Diketahui, masa perpanjangan keempat status tanggap darura t covid-19 di Kota Samarinda telah berakhir pada Selasa (28/10/2020) kemarin.
Baca Juga: Alhamdulillah! 44 Orang di Ponpes Raudhatul Hasanah Sembuh dari Covid-19
Berita Terkait
-
Tergiur Duit Sogokan, Begini Nasib 3 Polisi di Samarinda Bebaskan Tahanan Nyabu di Penjara
-
Juni 'Mengerikan' Menanti Prabowo: Beban Utang Jatuh Tempo Capai Rp 178 Triliun, Warisan Pandemi
-
Tuntut Penyelesaian Konflik Tambang Muara Kate, Kantor Gubernur Kaltim Digeruduk
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
Wow! Stadion Segiri Berubah Total Usai Direnovasi 81 Miliar, Intip Perubahannya
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- 3 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 12 GB Terbaik Mei 2025
- Selamat Datang Pascal Struijk! Calon Pemain Timnas Indonesia Diarak di Jalan Raya Inggris
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
Pilihan
-
3 Pemain China Jebolan Liga Indonesia: Tak Ada yang Sukses Berakhir Miris
-
Eks Pemain Prancis Ini Cocok Jadi Pelatih Anyar Persija: Mantan Rekan Marc Klok
-
5 Rekomendasi HP Samsung dengan NFC Harga di Bawah Rp 4 Juta, Terbaik Mei 2025
-
Eks Wapres Ma'ruf Amin Lagi-lagi Absen, Sidang Wanprestasi Mobil Esemka Tetap Berlanjut
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 2 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
Terkini
-
Hak Pedagang Terancam? DPRD Minta Relokasi Pasar Subuh Dikaji Ulang
-
Isi BBM, Motor Brebet, Layanan Gratis Tak Bisa Dinikmati Karena Salah Merek
-
Diduga Salah Diagnosa, RSHD Samarinda Tak Hadiri RDP Bahas Kasus Malpraktik
-
Link DANA Kaget Hari Ini, Langsung Cair Tanpa Perlu Upgrade Akun
-
Setelah 13 Tahun Menunggu, Calon Haji dari Penyangga IKN Bersiap ke Tanah Suci