SuaraKaltim.id - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) merilis data harian penambahan pasien Covid-19 pada Rabu (2/12/2020). Dari data tersebut, tercatat Provinsi DKI Jakarta berada di urutan pertama, kemudian berturut-turut Jawa Tengah (Jateng), Jawa Barat (Jabar), Jawa Timur (Jatim) dan Kalimantan Timur (Kaltim).
Untuk penambahan di Provinsi DKI Jakarta tercatat 1.166 pasien, kemudian Jateng 944, Jabar 764, Jatim 460, dan Kaltim 304 kasus.
Khusus untuk Kaltim, terjadi lonjakan yang signifikan dengan jumlah kasus Covid-19 harian pada Rabu ini mencapai 304 kasus dengan penambahan pasien Covid-19 yang sembuh sebanyak 136 orang.
Padahal sehari sebelumnya, Selasa (1/12/2020) hanya sebanyak 127 kasus dengan pasien yang sembuh sebanyak 161 orang.
Baca Juga: Jubir Satgas Covid-19 Siak Dikabarkan Terpapar Corona, Sekda: Iya Positif
Untuk diketahui, jumlah pasien terkonfirmasi positif Covid-19 di Indonesia kembali bertambah sebanyak 5.533 orang pada Rabu (2/12/2020).
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mengumumkan rekor hari ini menambah kasus positif secara akumulatif sejak kasus pertama menjadi total 549.508 orang.
Angka penambahan tersebut didapatkan dari hasil pemeriksaan 58.245 spesimen hari ini, sehingga total spesimen yang sudah diperiksa sejak kasus pertama Covid-19 hingga hari ini adalah 5.805.224 spesimen.
Dari jumlah itu, ada tambahan 118 orang meninggal sehingga total menjadi 17.119 jiwa meninggal dunia.
Kemudian, ada tambahan 4.001 orang yang sembuh sehingga total menjadi 458.880 orang lainnya dinyatakan sembuh. Sementara kasus suspek hingga saat ini mencapai 71.074 orang.
Baca Juga: Marwan Cik Asan : Proses Produksi Vaksin Covid-19 Butuh Tahapan
Tercatat sudah 34 provinsi dan 505 kabupaten/kota yang terinfeksi virus covid-19.
Data kemarin, positif 543.975 orang, 72.015 dalam perawatan (kasus aktif), 454.879 orang sudah sembuh, dan 17.081 jiwa meninggal dunia.
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Kisah Agus Sugiri Tinggalkan Karier Kantoran untuk Jadi Petani
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kembangkan Fasilitas Virtual Reality, BUMN Ini Hemat Miliaran Rupiah
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
Tag
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Garda Prabowo Dukung Andi Harun di Samarinda, Pilih Isran Noor di Pilgub Kaltim, Bukan Rudy Mas'ud
-
AMAN Kaltim: Copot Kapolres Paser, Tuntaskan Kasus Penyerangan di Muara Kate
-
Tragedi di Paser, BEM KM Unmul Tuntut Keadilan dan Perlindungan untuk Masyarakat Adat
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!