SuaraKaltim.id - Media sosial dikejutkan dengan aksi seorang anak laki-laki yang nekat meminum air comberan yang berwarna hitam pekat.
Aksi yang diduga dilakukan hanya demi konten ini langsung jadi berbincangan pengguna internet.
Tingkah bocah minum air comberan itu terekam dalam sebuah video yang belakangan viral. Video tersebut diunggah akun Instagram @lucu.abis.
Anak yang diperkitakan berusia 11-13 tahun itu nekat meminum air comberan. Terdengar suara seorang wanita yang merekam aksi si bocah.
Baca Juga: Bahayanya Bisa Picu Kematian, Viral Bocah Minum Air Comberan Demi Konten
Bukannya melarang, si wanita justru tertawa menanggapi aksi si bocah.
“Siapa belum pernah minum air comberan?” kata si bocah seperti dikutip Suara.com, Kamis (3/12/2020).
Setelah itu, ia menciduk air got yang berwarna hitam dengan gelas plastik dan langsung meminumnya.
Hingga video tersebut beredar belum ada keterangan lebih lanjut tentang bocah tersebut. Namun banyak yang penasaran bagaimana bahaya air comberan bila terminum.
Beragam komentar membanjiri kolom komentar video tersebut. Mereka mengaku prihatin dengan sikap bocah itu yang rela menghalalkan segala cara demi bisa viral.
Baca Juga: Viral Penampakan Mi Ayam dari Surga, Ternyata Hal Ini yang Jadi Penyebabnya
“Dia yang minum gue yang mual,” ujar seorang warganet.
“Siapa yang ngajarin itu?” ujar yang lain
“Mau viral menghalalkan segala cara, sampai mengorbankan nyawa,” Kata yang lain.
Bahaya Air Comberan
Air comberan mengandung jutaan bahkan miliaran bakteri dan virus berbahaya yang menyebabkan penyakit.
Jenis limbah yang bercampur dalam air comberan tak lagi dapat terhitung, mulai dari air pembuangan kotoran WC, air cucian, sampah-sampah organik, hingga kotoran hewan yang membusuk.
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- Siapa Lionel de Troy? Calon Bintang Timnas Indonesia U-17, Junior Emil Audero
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
Pilihan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
-
CORE Indonesia: Ada Ancaman Inflasi dan Anjloknya Daya Beli Orang RI
-
Bukan Patrick Kluivert, Ini Pelatih yang akan Gembleng Mauro Ziljstra dalam Waktu Dekat
-
Tewas di Usia Muda, Diogo Jota Baru Menikah 2 Minggu Lalu, Tinggalkan 3 Anak
Terkini
-
6 Kebiasaan Jelang Tidur yang Ampuh Jaga Kesehatan Otak, Wajib Coba Agar Hidup Berkualitas!
-
Seleksi Direksi BUMD Kaltim 2025 Resmi Dibuka, Ini Syarat Lengkapnya
-
Pemetaan Ormas Dipercepat, DPRD Kaltim: Demi Keamanan dan Investasi di IKN
-
Buruan! Saldo Gratis DANA Kaget Hari Ini Sudah Tersebar, Cek Link-nya
-
Bawang dan Beras Makin Mahal? Kaltim Catat Inflasi Juni 0,54 Persen