SuaraKaltim.id - Seorang perempuan menunjukkan lewat video TikTok-nya tentang lokasi tempat suaminya menyimpan uang.
Alih-alih mendapat dukungan warganet, pengguna TikTok itu justru banjir cibiran lantaran disangka pamer harta.
Akun @user166226334577 tersebut awalnya mengajak warganet untuk masuk ke dalam kamar mandinya, yang terlihat begitu megah, dihiasi dengan marmer dan ukiran.
"Coba liat ya gaes liciknya suamiku. Aku kan pernah liat dia ngambil uang dari sini. Jadi tadi tuh aku penasaran, jadi aku cek-cek pas dia pergi nge-gym. Sekalinya coba liat, uang. Terciduk," ujarnya sambil tertawa.
Baca Juga: Makin Seru, TikTok Bakal Perpanjang Durasi Video Menjadi 3 Menit
Terlihat di belakang closet duduk tersebut gepokan uang Rp100 ribu dan Rp50 ribuan yang tersusu rapi. Uang-uang tersebut diikat menggunakan karet.
Hingga saat ini, video tersebut telah dilihat hingga lebih 461 ribu kali. Bahkan telah viral dan diunggah oleh berbagai media sosial, salah satunya Instagram @_tante_rempong.
Komentar warganet pun cukup beragam. Rata-rata mereka menuduh wanita di balik akun tersebut hanya pamer dan settingan demi konten di TikTok.
"Paling demi konten, emang tuh toilet gak pernah dibersihin apa? Kan ketauan pasti," tulis @suci_erlanggaprano.
"Kesannya kaya mau pamer gitu. Sebego-begonya suami, mereka tau apa itu bank!," kata @adepranacitra.
Baca Juga: Nahas, Ayah Terlindas Bus yang Ditumpangi Anaknya
"Ihh jorok dong rumah mewah tapi toilet gak pernah dibersihin ihh. Niat bikin konten buat pamer, sampe akal logika ketimbun wkwkwk," komentar @agi_setiana96.
Berita Terkait
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
Blunder! Kepergok Hapus Postingan Surat Prabowo Dukung RK, Raffi Ahmad Dicap Tukang Laundry hingga Doktor Abal-abal
-
Jubir Bantah Bobby Nasution-Surya Politik Uang dan Pengerahan Perangkat Pemerintah
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
Terkini
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya
-
Hibah $7,6 Juta dari AS untuk Wujudkan Pusat Komando di IKN
-
Pilkada Serentak Kaltim, Milenial dan Gen Z Diharapkan Jadi Penentu Arah Baru
-
Klarifikasi 4 Lurah Terkait Bimtek, Polisi Bontang Pastikan Penyelidikan Berlanjut