SuaraKaltim.id - Media sosial dibuat terenyuh dengan kisah seorang anak kecil yang memborong barang dagangan kakek-kakek. Pasalnya, ia memiliki tujuan yang tak terduga.
Video aksi balita ini meminta orang tua untuk membeli jualan kakek yang berupa kerupuk ini lantas mencuri perhatian warganet.
Hal ini diketahui dari unggahan akun kreator TikTok @misscindy88 yang belakangan viral.
Dalam video itu memperlihatkan sebuah keluarga sedang makan siang di sebuah teras rumah makan. Kemudian datang seorang kakek menawarkan dagangan kerupuknya.
Baca Juga: Ngakak! Dua Perempuan ini Tanam Padi Sambil Joget TikTok
Lantas sang anak dari pemilik akun meminta agar ibunya membeli dagangan kakek tersebut.
"Ada mbah tua mah, Brina mau kerupuk. Beli kerupuknya semua mah," tulis keterangan pada video itu.
Diketahui ibu Brina akhirnya memborong semua kerupuk kakek itu, dengan total harga Rp 90 ribu.
Ketika hendak membayar, Brina kembali menitipkan pesan kepada ibunya.
"Jangan lupa dikasi uang banyak merah-merah, sepuluh lembar uang merah," jelas dalam video.
Baca Juga: Aksi Cerdik Bapak-bapak Panen Mangga ini Bikin Warganet Terinspirasi
Sang ibunda pun memberikan uang satu juta rupiah kepada kakek penjual kerupuk.
Berita Terkait
-
Cina Tolak Kesepakatan TikTok di AS, Tarif Impor Baru Trump Jadi Biang Kerok
-
Kaleng Biskuit Jadi Biang Kerok: Aksi Heroik Damkar Selamatkan Balita di Garut!
-
5 Cara Mencegah Bayi Dicium Orang Lain saat Kumpul Lebaran, Waspada Bahayanya
-
Ajak Balita Mudik Lebaran Pakai Motor, Dokter Ingatkan Cara Gendong!
-
Gubernur Pramono Anung Melayat Balita Korban Banjir Jakarta yang Terbawa Arus Saat Dievakuasi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN