SuaraKaltim.id - Sebuah video viral di media sosial memperlihatkan aksi seorang sopir Toyota Fortuner nekat menerobos barikade di gerbang masuk markas TNI.
Video ini diabadikan oleh akun Instagram @tnilover18. Dalam video tersebut, tampak sebuah Toyota Fortuner bergerak menuju ke arah barikade TNI dengan kencang.
Alhasil barikade yang kokoh pun harus rusak gara-gara ulah sopir Toyota Fortuner. Tak cuma itu saja, motor yang diduga milik anggota TNI harus mengalami kerusakan juga.
Sopir Toyota Fortuner nekat melakukan hal ini lantaran dirinya diduga merupakan pelaku tabrak lari.
Baca Juga: Wanita Gangguan Jiwa Tewas Jadi Korban Tabrak Lari di Pesawaran
Dalam keterangan postingan tersebut, pemobil tampak panik saat dikejar. Hingga ketika mencapai markas TNI, ia pun tetap nekat menerobos barikade tersebut.
Bahkan tak sampai situ, pemobil juga langsung melaju masuk ke dalam markas dengan kecepatan tinggi untuk bisa lolos dari pengejaran.
Beruntung, aksi nekat sopir tersebut dapat dihentikan. Ia pun ditangkap dan diamankan oleh para prajurit TNI.
Insiden tabrak lari tersebut mengakibatkan tiga orang korban mengalami luka ringan dan mendapat perawatan di rumah Sakit Sultan Imanudin Pangkalan Bun.
Pelaku tabrak lari harus menerima hukum. Ia dijerat Pasal berlapis 310 ayat (2) Jo pasal 229 Ayat (3) UU No 22 tahun 2009 tentang LLAJ Karena kelalainnya mengakibatkan kecelakaan lalu lintas dengan korban mengalami luka ringan.
Baca Juga: Bukan Tabrak Lari tapi Ini Hasil Penyelidikan Polres Bintan
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
-
Night Drive Maut Mahasiswa di Jogja, Dari Buka Celana Sampai Berakhir di Penjara
-
Oral Seks Berujung Pasal Berlapis! Begini Nasib Pengendara Xpander yang Tabrak Lari Penyandang Disabilitas hingga Tewas
-
Gak Ada Otak! Nyetir Mobil sambil 'Anu' Dikemut Cewek, Mahasiswa di Sleman Tabrak Pria Difabel hingga Tewas
-
Apa Keistimewaan Vespa Denny Cagur yang Nilainya Setara Toyota Fortuner Bekas? Ini Detailnya
-
Ngeri! Mobil Offroad Tabrak Kerumunan di Tiongkok, 35 Orang Tewas
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya