SuaraKaltim.id - Seorang petani yang nekat menaruh hati kepada wanita yang telah bersuami mengalami nasib buruk dengan disiksa dan dibuang ke selokan.
Tak hanya naksir, pria asal India ini rupanya juga menjalin hubungan gelap dengan wanita idamannya itu.
Menyadur Times of India, Rabu (6/1/2021), Jeevna Rathod dihajar habis-habisan sebelum ia dimasukkan ke dalam karung dan dibuang ke got.
Insiden ini bermula ketika Jeevna menjalin hubungan dekat dengan Lakshmi, di mana keduanya diam-diam sering mengobrol melalui telepon.
Baca Juga: Ribuan Gagak dan Angsa Mati Mendadak, Virus Flu Burung Mewabah di India
Pria berusia 29 tahun ini disebutkan telah menyukai Lakshmi sejak dua tahun yang lalu. Keduanya lantas berujung dekat.
Aksi pria asal desa Chiklod, Kheda, negara bagian Gujarat ini rupanya diketahui oleh dua saudara laki-laki Lakshmi, Sanjay Parmar dan Dharmendra Parmar.
Hingga pada Sabtu (2/1/2021), dua saudara laki-laki Lakshmi, menyambangi Jeevna. Mulanya mereka mengancam, tapi belakangan berubah menjadi aksi kekerasan.
Polisi menyebut Jheevna dihajar hingga pingsan lalu dimasukkan ke dalam karung dan dibuang ke selokan. Insiden ini terjadi sekitar pukul 10 malam.
"Pada hari Sabtu, keduanya mendekatinya, mengklaim bahwa mereka ingin berbicara dengannya," kata keterangan polisi setempat.
Baca Juga: Madrasah Akan Diubah jadi Sekolah Sekuler, Pejabat Angkat Bicara
Mereka membawanya ke gorong-gorong terpencil dan menghajarnya sampai pingsan, lalu memasukkan ke dalam karung dan membuangnya di selokan," sambung polisi.
Berita Terkait
-
Profil-Kekayaan 3 Hakim yang Vonis Paula Verhoeven Selingkuh: Kini Dilaporkan ke KY
-
Hotman Paris Kuliti Kejanggalan Paula Verhoeven yang Terbukti Selingkuh: 38 Tahun Jadi Pengacara...
-
Ridwan Kamil Polisikan Lisa Mariana, Atalia Praratya Tulis Pesan Haru: 27 Tahun Menikah...
-
Dilaporkan Ridwan Kamil ke Polisi, Lisa Mariana Curhat Bawa-Bawa Ustaz Ini
-
Lisa Mariana Bantah Pengakuan Revelino Tuwesey sebagai Ayah Biologis Anaknya: Mau Pansos!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN