SuaraKaltim.id - Sebuah video viral yang merekam aksi seorang pemuda mencekoki bayi berusia empat bulan dengan minuman keras menjadi viral di media sosial (medsos). Aksi tersebut diketahui dilakukan saat enam pemuda sedang pesta miras di Kota Gorontalo.
Perbuatan biadab tersebut dilakukan seorang pemuda berinisial RN alias Andika saat pesta miras bersama lima temannya.
Dalam video berdurasi sekitar satu menit, terlihat sekumpulkan pemuda sedang mengkonsumsi miras bersama-sama. Kemudian salah satu pemuda mengambil seorang bayi mungil yang terbaring di sampingnya.
Pria bertato itu kemudian menggendong sang bayi di pangkuannya. Kemudian, ia mengambil botol susu yang di dalamnya terisi minuman bir. Sejurus kemudian, ia mencocoki sang bayi dengan minuman haram tersebut.
Baca Juga: Pemuda Bertato Ditangkap Kasih Bir ke Bayi dalam Botol Susu, Rupanya Paman
Ironinya, aksi RN tersebut menjadi bahan candaan rekan-rekannya. Bahkan video yang beredar tersebut merupakan hasil rekaman salah seorang pemuda yang turut serta dalam pesta miras tersebut.
![Pria di Gorontalo cekoki keponakannya yang masih berusia empat bulan dengan miras. [Ist/Gopos.id]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/01/22/85715-pria-di-gorontalo-cekoki-keponakannya-yang-masih-berusia-empat-bulan-dengan-miras.jpg)
Sesaat setelah rekaman video beredar luas, Tim Rajawali Satuan Reskrim Polres Gorontalo langsung bergerak membekuk enam pemuda tersebut.
Kasat Reskrim Polres Gorontalo AKP La Ode Arwansyah memastikan, berdasarkan hasil pemeriksaan, diketahui bayi yang dicecoki miras itu merupakan keponakan RN.
“Hasil pemeriksaan, pria yang mencokoki miras kepada sang bayi adalah RN. Bayi tersebut merupakan keponakan RN,” ujarnya seperti dilansir Gopos.id-jaringan Suara.com pada Jumat (22/1/2021).
Dia juga mengemukakan, video yang viral tersebut direkan seorang rekan RN yang ikut dalam pesta miras.
Baca Juga: Viral Bayi 4 Bulan Dicekoki Bir Saat Pesta Miras, Perekam Malah Tertawa
“Aksi RN dalam video yang beredar itu direkam oleh rekannya, Mato, yang juga ikut dalam pesta miras tersebut,” katanya.
Berita Terkait
-
Naik! Ini Jumlah Zakat Fitrah Harus Dikeluarkan Warga Gorontalo Utara Ramadan 1446 Hijriah
-
Dukung Ketahanan Pangan Gorontalo dan Perekonomian Lokal, Brantas Abipraya Percepat Pembangunan Bendungan Bulango Ulu
-
Meriahnya Gorontalo Sambut Ramadan dengan Tradisi Unik Koko'o
-
Raup Cuan Ratusan Juta, Polisi dan Pegawai Kemenkumham Gorontalo Kompak Tipu Warga Modus Seleksi CPNS
-
Viral Video Hujan Jeli di Gorontalo Hebohkan Netizen, Apa Kata BMKG?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN