SuaraKaltim.id - Jumlah pasien sembuh Covid-19 di Kaltim terus meningkat. Terbaru, tingkat kesembuhan di Kaltim sudah berada di atas 90 persen.
"Minggu kemarin persentase sembuh sudah 90,4 persen," kata Sekretaris Satgas Penanganan Covid-19 Kaltim Yudha Pranoto, Senin (22/3/2021) dilansir dari laman resmi Pemprov Kaltim.
Yudha Pranoto memaparkan, jumlah kesembuhan tertinggi berasal dari Samarinda dan Kutai Kartanegara, masing-masing 96 kasus sembuh atau selesai isolasi.
Berikutnya, dari Balikpapan 69 kasus, Paser 40 kasus, Kutai Barat 41 kasus, Kutai Timur 26 kasus, Bontang 17 kasus, Berau 16 kasus, dan Penajam Paser Utara 2 kasus.
"Mahakam Ulu nol kesembuhan pada Minggu kemarin. Jadi se-Kaltim total sembuh 403 kasus," beber Yudha.
Angka kesembuhan lebih tinggi dari kasus positif pada Minggu kemarin.
Angka positif kemarin bertambah 218 kasus. Tambahan tiga daerah tertinggi berasal dari Balikpapan 43 kasus, Kutai Kartanegara 39 kasus, dan Samarinda 33 kasus.
"Mari dukung PPKM Mikro dan tetap disiplin protokol kesehatan 5M. Jika ini tertib kita terapkan, kasus positif pasti akan terus berkurang," harap Yudha.
Baca Juga: Selain Raffi Ahmad, Habib Rizieq Perlu Jadi Infuencer Vaksinasi Covid-19
Berita Terkait
-
Selain Raffi Ahmad, Habib Rizieq Perlu Jadi Infuencer Vaksinasi Covid-19
-
Ketum MUI Jatim: Vaksin AstraZeneca Hukumnya Halalan dan Thayyiban
-
Pupuk Kaltim Pastikan 210.494 Ton Stok Pupuk Subsidi Aman
-
MUI Tetap Nyatakan Vaksin COVID-19 AstraZeneca Mengandung Babi
-
Tak Haram, Jokowi Sebut Para Kiai di Jatim Siap Diberi Vaksin Astrazeneca
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Nikmati Libur Nataru dengan Sensasi BBQ, Live Music, dan Atraksi Bertema Kalimantan
-
10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
-
Merosot Lagi, Harga Emas Antam Hari Ini Jadi Rp2,341 Juta per Gram
-
Keberadaan Pabrik Pengolahan Sawit di Kaltim Perkuat Rantai Pasok Nasional
-
4 Cushion Terbaik Mengandung Pelembap dan SPF, Kulit Tampak Lebih Flawless