SuaraKaltim.id - Ibu Aurel Hermansyah mengakui kepopuleran calon menantunya, Atta Halilintar. Namun, KD, sapaan akrab Krisdayanti, ingatkan agar youtuber tersebut tak sekedar pamer mobil melalui kontennya, tapi juga diingatkan untuk menunjukkan prestasi.
"Saya maunya melihat bahwa prestasi tetap diutamakan. Mereka boleh jadi idola remaja tapi juga ada kontennya, jangan cuma ngomongin mobil segala macam tapi dia nggak berprestasi," kata Krisdayanti di kanal YouTube Dede Yusuf yang diunggah pada Jumat (26/3/2021), dilansir dari Matamata.com, jaringan Suara.com.
Kendati demikian, KD tetap memuji sang calon menantu. Baginya, Atta merupakan sosok laki-laki berprestasi dan sosok yang peduli terhadap keluarga.
"Prestasinya apa? Okelah diimbangi budi baiknya dia atau nilai luruh dia, bagaimana dia menghormati orang tuanya, bagaimana dia menjaga keluarga besar adik-adiknya," ungkapnya.
Baca Juga: Viral Mobil Mewah Halangi Laju Damkar ke Lokasi Kebakaran, Publik Geram
"Bagaimana dia dalam keluarga solid, bagaimana dia bermartabat di luar. Itu buat saya juga prestasi dan latihan," sambungnya lagi.
Tak lupa, ia mengingatkan Atta Halilintar tetap tak melupakan capaian prestasi ditampilkan, agar dapat mengimbangi kepopuleran sang calon menantu.
"Walaupun tidak dengan piala seperti zaman kita tapi ya boleh saja asal jangan berlebihan," tuturnya.
Kemudian, saat ditanya soal anaknya Aurel Hermansyah yang tak lama lagi menikah dengan Atta Halilintar, KD mengaku sangat terharu. Dirinya juga mendoakan agar pernikahan putrinya berjalan lancar.
Seperti diketahui, Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar telah melangsungkan lamaran pada di Hotel InterContinental, Pondok Indah, Jakarta Selatan pada 13 Maret 2021.
Baca Juga: Thalita Latief Gugat Cerai, Billy Syahputra Kepergok Berduaan di Mobil
Jika tidak ada halangan, pernikahan mereka akan digelar pada 3 April mendatang.
Berita Terkait
-
Demi Pemerataan Distribusi Pangan, DPRD DKI Usul Food Station Tambah Unit Mobil Toko atau Moko
-
Rela Hujan-hujanan saat Kampanye di Batu untuk Dukung Kris Dayanti, Atta Halilintar Disebut Menantu Idaman
-
Enteng Kasih Tas Branded untuk Azura, Istri Haji Isam Ternyata Punya Hermes Langka Seharga Rp4,5 Miliar
-
7 Sebab Keluar Oli dari Knalpot Mobil, Waspadai Kerusakan Parah
-
5 SUV yang Dicap Bermesin Rewel di Amerika Serikat, 3 Beredar di Indonesia: Ada CR-V
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
Terkini
-
Hibah $7,6 Juta dari AS untuk Wujudkan Pusat Komando di IKN
-
Pilkada Serentak Kaltim, Milenial dan Gen Z Diharapkan Jadi Penentu Arah Baru
-
Klarifikasi 4 Lurah Terkait Bimtek, Polisi Bontang Pastikan Penyelidikan Berlanjut
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS