SuaraKaltim.id - Pelawak Sapri memang terkenal dengan ulasan pantunnya yang cukup menghibur. Tak heran bila ia disebut sebagai raja pantun. Namun takdir berkata lain karena ia harus menghembuskan nafas terakhirnya lantaran menderita penyakit diabetes.
Banyak ucapan belasungkawa yang menaburi kepergiannya. Tak hanya para selebritis Tanah Air, tetapi salah satu menteri di kabinet Jokowi - Maruf juga merasakan duka yang mendalam.
Hal ini dirasakan oleh Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dan Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno.
Dalam akun Instagramnya, ia mengunggah momen kebersamaan dengan Sapri Pantun. Pada ulasan yang tertulis ia mengungkapkan bahwa mengenal sosok Sapri begitu dekat.
Baca Juga: Rekan Komedian Sapri Pantun Sempat Adakan Galang Dana
Menurutnya sosok Sapri sangatlah menghibur dan pekerja keras. Ia juga memahami bagaimana perjuangan Sapri dalam meniti karir sebagai pelawak, aktor, dan pengusaha.
Sandiaga kenal dekat dengan almarhum Sapri. Diakuinya, cukup menghibur dan pekerja keras.
“Jadi saya tahu betul bagaimana perjuangannya, jatuh bangun meniti karir dari industri kreatif sejak melawak hingga bisnis kuliner," kata Sandiaga Uno, dilansir dari Hops.id, media jejaring Suara.com.
Perlu diketahui bahwa ia pernah mendatangi beberapa UMKM milik Sapri di Cipulir, Jakarta Selatan.
Sapri memiliki warung soto mie, laundry, hingga usaha barbershop. Ia tak menyangka bahwa pertemuan saat itu menjadi momen terakhirnya.
Baca Juga: Hadir di Rumah Duka, Nikita Mirzani Kuatkan Istri Sapri
Duka ini cukup ia rasakan begitu mendalam. Benar-benar masih tidak menyangka bahwa Sapri akan meninggalkan Tanah Air dan pergi dengan tenang.
Berita Terkait
-
Titiek Puspa Tiada, Kris Dayanti: Kami Akan Menjaga Estafetnya dengan Baik
-
Busana Putih di Acara Tahlilan 7 Harian Ternyata atas Permintaan Titiek Puspa
-
Melayat ke Rumah Duka, Raffi Ahmad Unggah Potret Kenangan dengan Hotma Sitompul
-
Inul Daratista Nyekar Peringati 7 Hari Kematian Titiek Puspa, Makam Sang Musisi Tuai Sorotan
-
Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN