SuaraKaltim.id - Denise Chariesta menyebut kelas Dewi Perssik beda jauh dari Uya Kuya dan Inul Daratista. Denise menilai tutur bahasa Dewi Perssik kasar.
"Uya menurut gue masih jauh kelasnya, bunda Inul juga jauh banget. Uya nggak pernah ngata-ngatain kasar kan, menurut aku masih lucu-lucuan. Ini (Dewi Perssik) sih parah," kata Denise Chariesta di Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (9/6/2021).
Si Cadel sapaan akrabnya kemudian menunjukkan video Dewi Perssik saat live Instagram. Di situ ia disebut sebagai perempuan murahan.
"Dikatain lon*te, emang gue lon*te bukan shayy," ujarnya terkekeh.
Baca Juga: Ajak Denise Chariesta Masuk Gengnya, Nikita Mirzani: Dia Tuh Keren
Seharusnya, kata Denise Chariesta, tak sepantasnya pedangdut senior itu berkata kasar saat live Instagram. Pasalnya banyak anak di bawah umur yang bermain sosial media.
"Karena di Instagram banyak bocil. Puluhan ribu yang nonton itu menurut gue sangat amat nggak layak," tuturnya.
Dia pribadi enggan membalas Dewi Perssik dengan melontakan kata-kata kasar. Selama ini ia menanggapi perseteruannya sebagai candaan.
"Kalau gue mah balesnya lucu-lucu. Ngomongnya kemana-mana gue juga bingung mau balas apa," ujar Denise Chariesta.
Takut bahasa kasar Dewi Perssik menimbulkan contoh tak baik bagi anak-anak, Denise Chariesta menyarankan agar mantan istri Saipul Jamil itu berhenti menjadi pembawa acara.
Baca Juga: Denise Chariesta Bandingkan Sikap Kasar Dewi Perssik dengan Uya Kuya
"Jadi menurut gue udah lah tuh orang (Dewi Perssik) nggak usah ditonton, nggak di TV lagi jadi host, gantiin aja aku lebih lucu. Dikatain anjing aku gonggong guk-guk gitu," imbuhnya terkekeh.
Berita Terkait
-
Bandingkan Agnez Mo dan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Wanita Berprestasi Pasti Mantap
-
Mental Anak Terancam Gegara Ucapan Sendiri, Pendidikan Lisa Mariana Disentil Publik
-
Denise Chariesta Sentil Lisa Mariana yang Ngemis Nafkah Ridwan Kamil: Harus Punya Harga Diri
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Profil Neng Dessy, Pacar Saipul Jamil yang Tajir dan Punya Profesi Mentereng
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Waspada DBD! Kaltim Catat 1.375 Kasus Sejak Awal Tahun
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis