SuaraKaltim.id - VLH, istri pengusaha emas di Papua menangis histeris saat meminta pertolongan kepada warga. Saat suaminya dibunuh oleh pria yang tak lain ada selingkuhannya.
Dalam video yang beredar, diduga VLH yang ikut berada dalam mobil korban keluar meminta pertolongan. Kepada polisi VLH mengaku telah menjadi korban perampokan yang berujung pada pembunuhan.
"Suami saya," teriak VLH sambil menangis, saat peristiwa pembunuhan di malam hari terjadi.
Tidak percaya begitu saja dengan keterangan VLH, polisi memeriksa rekaman CCTV dan menemukan adanya dugaan keterlibatan VLH dalam pembunuhan suaminya.
Baca Juga: Benarkan Nikah Siri dengan Kiwil, Venti Figianti Kini Tuntut Cerai
Nasaruddin alias Acik (44 tahun), pengusaha emas di Kota Jayapura, Papua ditemukan meninggal bersimbah darah dengan 20 tusukan di dalam mobil di Jalan Hanurata Holtekamp Balai, Kilometer 9, Distrik Muara Tami, Kota Jayapura, Papua, Senin, 28 Juni 2021.
Mengutip KabarPapua.co -- jaringan Suara.com, hasil rekaman CCTV menunjukkan tersangka telah mengikuti mobil korban sejak dari Apotek Kimia Farma di Kota Jayapura. Menggunakan mobil rental warna hitam.
Selain itu, pelaku pembunuhan terungkap setelah istri korban bernisial VLH mengakui rencana pembunuhan terhadap suaminya.
Menurut Kapolresta Jayapura Kota, Kombes Polisi Gustav R. Urbinas, hasil interogasi istri korban, menyebutkan pembunuhan dilakukan bersama selingkuhannya berinisial MM (23 tahun) warga negara Afghanistan.
Sebelum pembunuhan, tersangka VLH yang merupakan istri korban Sasruddin sempat menemui tersangka MM di Mal Jayapura untuk memberi uang Rp2 juta.
Baca Juga: Istri Muda-Selingkuhan Kompak Bunuh Pengusaha Emas, Modus Korban Perampokan
“Istri korban ini sudah tahu dan telah direncanakan bahwa malam itu akan ada aksi pembunuhan suaminya. Bahkan sebelum aksi pembunuhan, mereka berdua sempat bertemu di Mal Jayapura dan MM diberi uang Rp2 juta,” jelas Gustav.
Berita Terkait
-
Sosok Desiree Tarigan, Mantan Istri Hotma Sitompul Pemilik Toko Kue Mamitoko
-
Dituduhkan Hakim ke Paula Verhoeven, Apa Ciri-Ciri Istri Nusyuz dalam Islam?
-
Apa Pekerjaan Nico Surya? Diduga Terseret Kasus Perselingkuhan Paula Verhoeven-Baim Wong
-
Apa Itu Nafkah Iddah Mut'ah Madhiyah? Paula Verhoeven Gagal Dapat Rp3,4 M Usai Terbukti Selingkuh
-
Lisa Mariana Ngaku Selalu Dituntut Ridwan Kamil Agar Langsing: Buncit Dikit Aja Dia Gak Mau
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN