SuaraKaltim.id - Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) Indonesia memberi kabar bahwa Minggu (22/8/2021) akan terjadi fenomena Blue Moon (Bulan Biru). Hal itu disampaikan melalui laman Instagram resmi LAPAN-RI.
Dalam artikel ini akan membahas soal apa itu fenomena blue moon, bagaimana asal usul terjadinya hingga bagaimana cara melihatnya. Artikel ini disadur dari Suara.com. Simak baik-baik yah.
Asal-muasal Nama Blue Moon
Nama Blue Moon sendiri masih simpang siur. Belum ada pihak yang dapat menguraikan kenapa namanya harus Blue Moon.
Baca Juga: Cara Melihat Blue Moon di Indonesia Malam Ini Pukul 19.01 WIB
Sejauh ini, cara prosais yang didapatkan dari nama itu karena pancarannya ketika muncul dan memberikan warna kebiruan. Istilah ini sudah ada sejak 400 ribu tahun yang lalu.
Hal itu ada dalam berbagai cerita rakyat. Dalam cerita rakyat disebutkan penyebutan bulan biru atau Blue Moon juga dimaknai sebagai tanda bahwa ada hal ganjil yang tidak akan pernah terjadi.
Kapan Blue Moon Terjadi?
Blue Moon bisa terjadi setiap dua atau tiga tahun sekali. Meskipun begitu, perlu diketahui Blue Moon terjadi secara musiman, bisa dibilang agak jarang terjadi daripada Blue Moon bulanan.
Berdasarkan keterangan LAPAN RI, dalam 1100 tahun antara 1550 dan 2650, ada sekitar 408 bulan biru musiman dan 456 bulan biru bulanan.
Baca Juga: LAPAN: Cara Menyaksikan Blue Moon Malam Ini
Penyebab Blue Moon Terjadi
Berita Terkait
-
Ulasan Novel In a Blue Moon: Cinta Sejati Lebih dari soal Rasa
-
Resensi Novel In A Blue Moon: Di Luar Ekspektasi, Konfliknya Kurang Nendang
-
Ulasan Buku 'Blue Moon', Petualangan Marabahaya Dunia Mafia yang Menakutkan
-
Harapan Menikmati Keindahan Bulan Bersama Fans dalam N.Flying 'Blue Moon'
-
5 Fakta Menarik Fenomena Blue Moon: Bisa Ditonton di Indonesia, Ini Jadwalnya
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN